Heldia Oldia Lestari
IAIN Syaikh Abdurrahman Siddik Bangka Belitung

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Problematika Pembelajaran Daring Heldia Oldia Lestari; Dinar Pratama
Sustainable Jurnal Kajian Mutu Pendidikan Vol 4 No 1 (2021): Sustainable
Publisher : Lembaga Penjaminan Mutu, IAIN Syaikh Abdurrahman Siddik Bangka Belitung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (448.18 KB) | DOI: 10.32923/kjmp.v4i1.2150

Abstract

Pandemi covid-19 yang berdampak pada bidang pendidikan telah merubah proses pembelajaran dari tatap muka ke pembelajaran daring. Terdapat beberapa hal penting untuk dicermati dalam pembelajaran daring yaitu: pertama, untuk memahami bagaimana orang tua siswa di Kecamatan Namang menyikapi pembelajaran daring, kedua, mengetahui pendapat siswa mengenai pembelajaran daring, ketiga, memahami keterbatasan pengetahuan dan fasilitas internet sebagai kendala dalam pembelajaran daring. Penelitian Ini merupakan penelitian kualitatif dengan pendekatan fenomenologi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Orang tua yang memiliki anak usia SD, SMP, dan SMA, di Kecamatan Namang setuju dengan kebijakan pembelajaran daring (2) Siswa SD, SMP, dan SMA di Kecamatan Namang menganggap kurang efektif pembelajaran daring. (3) Keterbatasan pengetahuan dan fasilitas internet menjadi kendala utama dalam pembelajaran daring. Penelitian lanjutan dapat dilakukan untuk memahami kendala dan tingkat pengetahuan orang tua dan siswa dalam menggali informasi dari informan.