Rina Tinarty Sihombing
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENERAPAN TEORI BACKWARD RECURSIVE UNTUK MENENTUKAN JUMLAH TENAGA KERJA DAN GAJI PADA PT XYZ Rina Tinarty Sihombing; Henry Rani Sitepu; Rosman Siregar
Saintia Matematika Vol 1, No 2 (2013): Saintia Matematika Maret 2013
Publisher : Universitas Sumatera Utara

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (156.773 KB)

Abstract

Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah penggunaan Program Dinamik dengan perhitungan mundur (backward recursive) model matematis : fi(Si,Xi) = ri(Si,Xi) + f(i − 1)(S(i − 1),X(i − 1)) dimana i = nomor tahap (i = 1, 2, ..., n), Xi = variabel keputusan pada tahap i, Si= keadaan pada tahap i, ri (Si,Xi) = keputusan pada tahap i, fi, (Si,Xi)= keputusan optimal dari tahap 1 sampai i, fi−1 (Si−1,Xi−1 )= keputusan optimal dari tahap i sampai 1. Data yang digunakan dalam penelitian ini merupakan data sekunder yang diperoleh dengan cara mengumpulkan data dari perusahaan. Dengan menggunakan teori Program Dinamik perhitungan mundur maka jumlah jam kerja efektif 573.460 jam dapat dioptimalkan menjadi 468.714,27 jam dengan jumlah tenaga kerja (orang) yang dibutuhkan setiap bulan pada tahun 2011 adalah 152 orang/ bulan. Biaya yang dikeluarkan untuk kebutuhan tenaga kerja sebesar Rp 3.976.509.219 dengan menggunakan program dinamik dapat dioptimalkan menjadi Rp 3.236.431.421,94.