Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Media Vidio Dengan Peningkatan Pengetahuan Kualitas Hidup Nelayan Di Derawan Tio Hizrianda Zulfi; Kresna Febriyanto
Borneo Student Research (BSR) Vol 2 No 2 (2021): Borneo Student Research
Publisher : Borneo Student Research (BSR)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan studi: Mengetahui pengaruh media video dengan peningkatan pengetahuan kualitas hidup nelayan di Derawan. Metodologi: Untuk penelitian ini yang digunakan ialah penelitian eksperimen atau percobaan. Penelitian ini menggunakan desain pre-experiment dengan rancangan one group pretest-post test design. Pengukuran yang dilakukan sebelum dan sesudah pada perlakuan dan perbedaan kedua hasil yang di anggap efek perlakuan. Hasil: Hasil dari penelitian memperoleh nilai P-Value sebesar 0.000 (< 0.05), sehingga dapat di tarik kesimpulan terdapat pengaruh media video terhadap peningkatan pengetahuan nelayan dengan kualitas hidup. Manfaat: Bagi masyarakat, mahasiswa, maupun peneliti diharapkan dapat meningkatkan wawasan ilmu pengetahuan tentang pentingnya meningkatkan pengetahuan kualitas hidup.