Parubahan Siregar
Jurusan Matematika Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Kestabilan Titik Ekuilibrium Model SIS dengan Pertumbuhan Logistik dan Migrasi Mohammad soleh; Parubahan Siregar
Seminar Nasional Teknologi Informasi Komunikasi dan Industri 2012: SNTIKI 4
Publisher : UIN Sultan Syarif Kasim Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (638.342 KB)

Abstract

  Pada makalah ini dibahas model SIS dengan penambahan asumsi pertumbuhan logistik dan migrasi dalam populasi. Model ini merupakan pengembangan dari model SIS dengan pertumbuhan ekponensial tanpa migrasi. Setelah model terbentuk, keberadaan titik ekuilibrium bebas penyakit, endemik dan kestabilan masing-masing titik ekuilibrium diekplorasi untuk menentukan sifat-sifat dinamik model. Titik ekuilibrium bebas penyakit dan endemik dicari dengan menyelesaikan sistem persamaan differensial dari model. Sedangkan kestabilan masing-masing titik ekuilibrium ditentukan dengan kriteria nilai eigen. Hasil yang diperoleh dari model ini adalah : jika , maka titik ekuilibrium bebas penyakit stabil asimtotik lokal. Sebaliknya jika dan ,maka titik kesetimbangan endemik penyakit stabil asimtotik lokal.  Kata Kunci : model logistik, model SIS, stabil asimtotik, titik kesetimbangan.