Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search
Journal : SOLUSI

PENGARUH PROSES BELAJAR, MOTIVASI, PENGALAMAN DAN KEPRIBADIAN TERHADAP PERSEPSI MANAJER TENTANG INFORMASI AKUNTANSI KEUANGAN DAN PENGARUHNYA TERHADAP KINERJA USAHA (SURVEY PADA PERUSAHAAN MENENGAH DI KABUPATEN BANYUMAS) Puji Lestari; Irianing Suparlinah
Solusi Vol 8, No 2 (2009)
Publisher : Universitas Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1055.31 KB) | DOI: 10.26623/slsi.v8i2.1932

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh faktor-faktor proses belajar, motivasi, pengalaman dan kepribadian terhadap persepsi manajer tentang informasi akuntansi keuangan. Selanjutnya juga      akan diuji pengaruh persepsi manajer tentang informasi akuntansi keuangan terhadap kinerja perusahaan menengah di Kabupaten Banyumas.Penelitian dilakukan dengan menyebarkan kuisioner tarhadap 18 orang manajer perusahaan menengah di Kabupaten Banyumas. Alat analisis yang digunakan untuk menguji hipotesis pertama adalah regresi liner berganda dan untuk menguji hipotesis kedua adalah regresi linier sederhana.Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara simultan, faktor-faktor proses belajar, motivasi, pengalaman dan kepribadian berpengaruh signifikan terhadap persepsi manajer tentang informasi akuntansi keuangan. Sementara itu, secara parsial hanya faktor motivasi, pengalaman, dan kepribadian yang berpengaruh signifikan terhadap persepsi manajer tentang informasi akuntansi keuangan. Selanjutnya, hasil pengujian juga menunjukkan bahwa persepsi manajer tentang informasi akuntansi keuangan berpengaruh signifikan terhadap kinerja perusahaan menengah di Kabupaten Banyumas.Kata kunci : persepsi manajer, infonnasi akuntansi keuangan, kinerja perusahaan menengah
IDENTIFIKASI INDIKATOR PENILAIAN KINERJA KARYAWAN UNTUK MENYUSUN ANGGARAN BERBASIS KINERJA (STUDI DI UNLVERSITAS JENDERAL SOEDIRMAN DALAM RANGKA PERUBAHAN STATUS MENJADI BADAN LAYANAN UMUM 2010) Irianing Suparlinah; Puji Lestari
Solusi Vol 9, No 1 (2010)
Publisher : Universitas Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26623/slsi.v9i1.1975

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi kegiatan-kegiatan yang dapat dijadikan indikator untuk penilaian kinerja, khususnya bagi karyawan administratif di lingkup Universitas jenderal Soedirman. Indikator ini sebagai dasar penyusunan anggaran berbasis kinerja dalam rangka perubahan menjadi Badan Layanan Umum 2010.Penelitian ini melibatkan responden yang terdiri dari para Ketua/Kepala Biro/Bagian/Sub Bagian di lingkup Universitas Jenderal Soedinnan. Ketua/Kepala Biro/Bagian/Sub Bagian menjadi responden penelitian karena diasumsikan memahami proses penilaian kinerja karyawan administratif, baik yang telah dilaksanakan selama ini melalui mekanisme DP3 maupun melalui indikator penilaian kinerja yang lain, Dari 79 orang populasi target, 2 orang tidak mengembalikan kuisoner, sehingga ukuran populasi terjangkau sebanyak 77 orang.
PENGARUH MEKANISME CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP KUALITAS LABA DAN NILAI PERUSAHAAN (STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DIBURSA EFEK JAKARTA) Irianing Suparlinah; Indra Nurmanto; I Wayan Mustika
Solusi Vol 8, No 3 (2009)
Publisher : Universitas Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26623/slsi.v8i3.1958

Abstract

This research entitled is "Analyze the Influence of Corporate Governance Mechanism to Earning Quality and Value of the Firm (An Empirical Study on Manufacturing Companies at Jakarta Stock Exchange). The purpose of the research was to disclose first whether corporate governance mechanism (managerial ownership, board of commissioner composition and audit committee) influence earning quality. Second, whether corporate governance mechanism (managerial ownership, board of commissioner composition and audit committee) and earning quality influences value of the firm.Data used in this research was obtained from 78 manufacturing companies that enlisted in Jakarta Stock Exchange. Data was analyzed using structural equation model (SEM) with AMOS 5 software.Research Result that ( 1) corporate governance mechanism (managerial ownership, board of commissioner composition and audit committee) have significant effect toward earning quality, (2) corporate governance mechanism (managerial ownership, board of commissioner composition, audit committee) and earning quality have no significant effect toward value of the firm.Keyword: Corporate Governance Mechanism, Earning Quality and Value of the Firm