Claim Missing Document
Check
Articles

Found 13 Documents
Search

Pelatihan Desain Multimedia Sebagai Media Interaksi Sosial Dan Promosi Pada SD IT Anak Sholeh Mandiri Banjarmasin Silvia Ratna; Tintin Rostini; Nur Alam Syah; Wagino Wagino; Muhammad Rasyidan
Jurnal Pengabdian ILUNG (Inovasi Lahan Basah Unggul) Vol 3, No 2 (2023)
Publisher : Universitas Lambung Mangkurat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/ilung.v3i2.9801

Abstract

Salah satu bentuk konten pada media sosial adalah konten gambar. Konten ini lebih menarik dilihat daripada konten berupa tulisan atau video yang memerlukan waktu untuk mencerna informasi didalamnya. Penggunaan media sosial sebagai media promosi menjadi alternatif dalam melakukan promosi. Hal ini mengingat media sosial mudah diakses dimana saja dan kapan saja. Promosi di media sosial merupakan promosi yang murah karena tidak berbayar dan jangkauan lebih luas. Jadi promosi melalui media sosial itu sangat efektif dikalangan anak muda (Purbohastuti, 2017). SD IT Anak Sholeh Mandiri adalah salah satu satuan pendidikan dengan jenjang SD Kota Banjarmasin, Kalimantan Selatan dengan jumlah 36 guru sebagai peserta yang mengikuti Pelatihan Desain Multimedia Sebagai Media Interaksi Sosial Dan Promosi dengan menggunakan metode Kuesioner sebelum pelaksanaan (pra) dan Setelah selesai pelaksanaan (pasca). Hasil kuisioner yang telah diberikan kepada 36 responden bahwa setelah mereka menggunakan aplikasi Canva dalam pelatihan ini, dapat diketahui nilai rata-rata sebelum mengikuti pelatihan (pra) sebesar 2,8, kemudian setelah mengikuti pelatihan diberikan kembali kuisioner (pasca) maka nilai rata-rata pemahamanan terhadap penggunaan aplikasi Canva meningkat menjadi sebesar 4,04 artinya pelatihan ini berhasil diterapkan oleh guru SD IT Anak Sholeh Mandiri Banjarmasin
APLIKASI PENDATAAN ALUMNI DAN PELAYANAN LEGALISIR ONLINE PADA SMA NEGERI 1 BATI-BATI KAB. TANAH LAUT BERBASIS WEB Wiwik Sri Wahyuni; Wagino Wagino; Dian Agustini
Jurnal Sains Sistem Informasi Vol 1, No 1 (2023): JSSI (Januari)
Publisher : Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al Banjari

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31602/jssi.v1i1.9675

Abstract

Sistem yang dijalankan untuk proses pendataan alumni serta pelayanan legalisir ijazah dan skhun di  SMA Negeri 1 Bati-Bati masih dilakukan secara manual, untuk proses pendataan alumni menggunakan aplikasi Microsoft Word dan file-file tersimpan dalam komputer tentang alumni belum tertata dengan baik dan data yang tersedia pada file-file hanya menyajikan data lulusan saja serta belum adanya sistem informasi yang lebih luas terkait informasi dari alumni. Kemudian untuk pelayanan legalisir ijazah dan skhun dalam pengajuan legalisir, alumni secara langsung datang kesekolah begitu juga saat legalisir ijazah dan skhun yang telah selesai. Bagian tata usaha dalam mengelola legalisir ijazah dan skhun  juga mengalami kendala dikarenakan banyaknya permintaan legalisir dokumen dari alumni sehingga akan memerlukan waktu proses yang lebih lama. Untuk memudahkan proses pendataan alumni serta pelayanan legalisir ijazah dan skhun maka dibangunlah sebuah sistem aplikasi untuk membantu pihak sekolah mengelola data-data alumni dan untuk para alumni mengurus legalisir ijazah dan skhun secara online sehingga alumni tidak perlu datang lagi kesekolah dan proses legalisir akan lebih mudah dan tidak membutuhkan waktu lama. Bahasa pemprograman yang digunakan dalam pembuatan penelitian ini adalah PHP 5 dan MySQL. Hasil akhir dari penelitian ini adalah terciptanya aplikasi yang dapat mempermudah dalam proses pengolahan data, pelayanan, mempermudah dalam penyimpanan, serta proses dalam pembuatan laporan.
Prototype and Application Implementation of Domestic and Foreign Labor Distribution Muhammad Amin; Agus Alim Muin; Muhammad Rasyidan; Wagino
Brilliance: Research of Artificial Intelligence Vol. 3 No. 2 (2023): Brilliance: Research of Artificial Intelligence, Article Research November 2023
Publisher : Yayasan Cita Cendekiawan Al Khwarizmi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47709/brilliance.v3i2.2748

Abstract

In today's globalized world, many people are looking for domestic and international work for various reasons, such as higher salaries and better work experience. This application will assist job seekers in finding suitable job vacancies. With their skills and interests, as well as helping companies find candidates that suit their needs, information on job vacancies in the country and abroad. In the initial phase of developing this application, an application prototype will be created that includes the main features of this application. These features include information on job vacancies in the country and abroad, a job search system based on skills and interests, and a system design method using UML (Unified Modeling Language) design. This modeling is a system implementation of how to put a strategy into an image (visual) in the form of a diagram. This model facilitates the making of an application program or implementation and can be used in the long term, not only at this time but continuously and continuously. Because application programs are used for a long time, it is necessary to have a good and precise analysis of planning, design, and modeling, such as flow for application programs. In this study, using the UML method, submitting online job applications, as well as a notification.