Claim Missing Document
Check
Articles

Found 12 Documents
Search

Uji Ketahanan Beberapa Varietas Kedelai (Glycine max (L). Merrill) terhadap Keadaan Kekeringan Patty, Jacob Richard; Jambormias, Edizon; Ririhena, Rhony Einstein; Leiwakabessy, Christoffol; Hitijahubessy, Fabians. J.D.
JURNAL PERTANIAN KEPULAUAN Vol 9 No 1 (2025): Jurnal Pertanian Kepulauan
Publisher : Fakultas Pertanian, Universitas Pattimura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30598/jpk.2025.9.1.57

Abstract

The drought phenomenon is interlaced with something like the deviation of the pouring down. A kind plant is level property survival to be different toward drought, wear in modification by habitat zone, and physiological factors. The aims of this study are to know the stamina of the same variety of soybean toward squeezing drought in the teaching of growth diversity and plant products. The research used a split-plot design. Separated compartments with there really the trial two-factor is between them. Firstly, factor variety (V) is well-equipped, and the factor in this research analysis is the Anova test and continuing with the contrast orthogonal test. The result of this research to meet there is predispose entity drought deceleration growth and the evolution of this Soybean. The local variety of Namlea and Pasahari the survival at entity the rain is upon 90 mm at generative phase. Superior Orba variety and introduction in showed the survival toward is drought at vegetative period.
PELATIHAN KERAJINAN LIMBAH KERTAS KORAN BAGI GENERASI MUDA DI KELURAHAN BENTENG, KECAMATAN NUSANIWE, KOTA AMBON Leiwakabessy, Christoffol; Iswadi, Iswadi Iswadi; Maspaitella, Cindy Maspaitella Vithazia; Latumeten, Syerin Novella; Latupeirissa, Pricilia Owyneth M; Ririhena, Rhony Einstein; Patty, Jacob Richard; Jambormias, Edizon
PAKEM : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 4 No 1 (2024): Pakem : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Universitas Pattimura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30598/pakem.4.1.28-37

Abstract

Semakin meningkatnya konsumsi berita dan informasi yang tersebar luas di seluruh kota membuat koran bekas sendiri menjadi limbah yang melimpah, akan tetapi tidak diimbangi dengan solusi yang bisa menjadikan benda ini menjadi kerajinan yang dapat bernilai ekonomis cukup tinggi. Pengabdian ini bertujuan meningkatkan minat dan peran serta kaum generasi muda dalam menekuni keterampilan ini dan menjadikannya sebagai sumber pendapatan keluarga di Kelurahan Benteng, Kota Ambon. Metode pelatihan yang digunakan ialah pengumpulan data secara kualitatif melalui wawancara, sedangkan strategi pengembangan kerajinan ini adalah studi literatur, observasi, dan wawancara. Dengan pelatihan ini diharapkan generasi muda bisa mendapatkan pengetahuan dan keterampilan sehingga bisa diaplikasikan dalam kehidupan nyata. Hasil akhirnya diharapkan kegiatan ini dapat memberikan kontribusi bagi peningkatkan kesejahteraan keluarga melalui inovasi dan pemasaran produk kerajinan ini.