Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

SEJARAH, CARA KERJA DAN MANFAAT INTERNET OF THINGS Wilianto Wilianto; Ade Kurniawan
Matrix : Jurnal Manajemen Teknologi dan Informatika Vol 8 No 2 (2018): MATRIX - Jurnal Manajemen Teknologi dan Informatika
Publisher : Unit Publikasi Ilmiah, P3M Politeknik Negeri Bali

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (448.042 KB) | DOI: 10.31940/matrix.v8i2.818

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengumpulkan dan meringkas beberapa sumber pustaka terbaru tentang Internet of Things (IoT) dengan tiga sudut pandang: Sejarah, Cara Kerja dan Manfaat IoT. Metode dalam penelitian ini adalah mengunakan metode Systematic Literature Review. Hasil dari penelitian adalah sejarah awal mula IoT pada tahun 2009 oleh Kevin Ashton dengan melakukan penelitian tentang komunikasi antara Machine to Machine (M2M). Ide dasar dari IoT adalah menghubungkan beberapa perangkat dan bertukar data dengan perangkat lainnya dalam satu jaringan. Saat ini perkembangan cara kerja IoT mengalami perkembangan pesat seperti penambahan fitur Security dan Blockchain. IoT membawa dampak yang sangat baik untuk institusi pemerintah, industri, pendidikan dan kesehatan.