Articles
PENGARUH KECAKAPAN PROFESIONAL, INDEPENDENSI DAN LAMA BEKERJA TERHADAP HASIL PEMERIKSAAN AUDITOR INTERNAL PADA INSPEKTORAT KABUPATEN/KOTA DI PROVINSI SULAWESI UTARA
Pasaribu, Sandi Hasudungan;
Morasa, Jenny;
Tangkuman, Steven
JURNAL RISET AKUNTANSI DAN AUDITING "GOODWILL" Vol 6, No 1 (2015): Goodwill Vol. 6 No. 1 Juni 2015
Publisher : Universitas Sam Ratulangi
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.35800/jjs.v6i1.8446
In the area of financial management supervision entrusted by the Government Internal Supervisory Apparatus (APIP) as an internal auditor internal auditor eventually require attention to the quality of the examination done. Many factors affect the quality of audit reports become among other professional qualifications, independence and work experience. Professional qualifications and independence of the auditor is seen with regard to both th equality audit process and the audit results. Experienced auditors have advantages, including in terms of detecting errors, faults accurately understand, and look for the cause of the error. The purpose of this study was to determine the effect of professional competence, independence, and long working against the results of an internal auditor a the District / City in the province of North Sulawesi. Data collection methods used by the survey with a questionnaire containing a list of questions that are answered by the respondents selected that the internal auditor inspectorate. Data analysis techniques to test the hypothesis done using simple linear regression analysis and multiple linear regression were processed through SPSS ver 18.0. Based on the research results simultaneously (F test) showed that professionals kills variable (X1), Independence (X2), and longer working (X3) significantly affects the results of the internal auditor in thei nspectorate districts / citiesin North Sulawesi. As for theresults of research partially (t test) showed that the professional competence and independence of the variables significantly influence the results of the internal auditor in the inspectorate districts / cities in North Sulawesi, while for the old variable work does not affect the results of the auditor on the inspectorate district / city in North Sulawesi Province.
ANALISIS PERLAKUAN AKUNTANSI AKTIVA TETAP PADA PT. HASJRAT MULTIFINANCE MANADO 2012
Budiman, Erwin;
Pangemanan, Sifrid;
Tangkuman, Steven
Jurnal EMBA : Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi Vol 2, No 1 (2014): Jurnal EMBA, HAL 353 - 469
Publisher : Universitas Sam Ratulangi
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (303.833 KB)
|
DOI: 10.35794/emba.2.1.2014.4005
Aktiva tetap adalah salah satu bagian utama dari kekayaan perusahaan yang berjumlah besar dan mengalami penyusutan dalam satu periode akuntansi (accounting period). Aktiva tetap dapat diperoleh dengan beberapa cara seperti membeli secara tunai, secara kredit atau angsuran, pertukaran, penerbitan surat berharga, dibangun sendiri, sewa guna usaha atau leasing dan donasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah perlakuan akuntansi aktiva tetap sudah memadai pada PT. Hasjrat Multifinance Manado 2012. Metode analisis data yang digunakan adalah metode deskriptif yaitu metode untuk menggambarkan atau menganalisis suatu hasil penelitian tetapi tidak digunakan untuk membuat kesimpulan yang lebih luas. Jenis data yang digunakan adalah data kualitatif dengan sumber data primer dan data sekunder, teknik pengumpulan data yang dilakukan adalah teknik dokumentasi dan wawancara. Hasil penelitian menunjukkan perlakuan akuntansi aktiva tetap pada PT. Hasjrat Multifinance Manado, perusahaan menetapkan harga perolehan untuk aktiva tetap terkadang tidak terjadi penyeragaman untuk harga perolehan aktiva tetap, begitu juga dengan pengukuran penurunan nilai dan penghentian aktiva tetap. Perlu adanya internal kontrol yang baik serta dilakukan pemeriksaan daftar aktiva tetap 1 tahun sekali yang dibuat dengan membandingkan jumlah nilai fisik aktiva tetap diperusahaan dengan daftar kartu aktiva tetap, sehingga dapat diketahui aktiva tetap yang mana, yang mengalami penurunan nilai yang sudah tidak sesuai dengan harga pasar (nilai wajar) serta aktiva tetap yang mana yang umur ekonomisnya sudah habis dan sudah tidak bisa digunakan (sudah rusak). Kata kunci:Â perlakuan akuntansi aktiva tetap
ANALISIS PENERAPAN PP. NO. 71 TAHUN 2010 DALAM PENYAJIAN LAPORAN KEUANGAN DINAS PENDAPATAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET DAERAH KOTA KOTAMOBAGU
Niu, Fitria Ayu Lestari;
Karamoy, Herman;
Tangkuman, Steven
Jurnal EMBA : Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi Vol 2, No 4 (2014): Jurnal EMBA, HAL 714- 831
Publisher : Universitas Sam Ratulangi
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (267.478 KB)
|
DOI: 10.35794/emba.2.4.2014.6461
Standar Akuntansi Pemerintahan adalah prinsip akuntansi yang diterapkan dalam menyusun dan menyajikan Laporan Keuangan Pemerintah yang disajikan dalam PPÂ No. 71 Tahun 2010 berbasis akrual. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui penyajian laporan keuangan DPPKAD Kota Kotamobagu dalam penerapan PP No. 71 Tahun 2010 serta perbedaan penyajian laporan keuangan berdasarkan basis akrual dan basis kas menuju akrual. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis deskriptif. Data diperoleh melalui studi lapangan. Hasil penelitian ini yaitu DPPKAD Kota Kotamobagu belum menerapkan PP No. 71 Tahun 2010 tetapi telah sesuai dengan PP No. 24 Tahun 2005. SAP berbasis kas menuju akrual menyajikan 2 laporan keuangan yaitu neraca dan laporan realisasi anggaran sedangkan SAP berbasis akrual menyajikan 6 laporan keuangan yang terdiri atas neraca, laporan realisasi anggaran, laporan operasional, laporan perubahan ekuitas, laporan perubahan SAL dan catatan atas laporan keuangan. Sehingga diharapkan pada tahun selanjutnya, DPPKAD Kota Kotamobagu telah menerapkan PP No. 71 Tahun 2010 dan mengadakan sosialisasi serta bimbingan teknis untuk meningkatkan kualitas sumber daya manusia sehingga dapat menghasilkan laporan keuangan yang akuntabel dan transparan. Kata kunci: analisis penerapan, peraturan pemerintah, laporan keuangan
PERAN INFORMASI AKUNTANSI MANAJEMEN MENGENAI PENGAMBILAN KEPUTUSAN INVESTASI AKTIVA TETAP PADA PT ANUGERAH TRIKARYA LESTARI
Darmanto, Rico;
Lambey, Linda;
Tangkuman, Steven
Jurnal EMBA : Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi Vol 5, No 1 (2017): JE VOL. 5 NO 1 (2017) HAL. 115 - 233
Publisher : Universitas Sam Ratulangi
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (679.856 KB)
|
DOI: 10.35794/emba.5.1.2017.15543
Abstrak : PT Anugerah Trikarya Lestari adalah perusahaan pengembang properti yang dimana salah satu bisnisnya adalah Mountain View Resort & Spa. Salah satu fasilitas unggulan yang dimiliki resort adalah adanya kendaraan yang bias mengantarkan pelanggan ketempat resort serta ketempat sekitaran resort. Disini manajemen perusahaan membutuhkan informasi akuntansi manajemen dalam melakukan analisis pengadaan aktiva tetap di tempat resort yang akhirnya setelah itu, perusahaan dapat menentukan suatu keputusan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui peran informasi akuntansi manajemen dalam pengambilan keputusan investasi aktiva tetap perusahaan. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif yang bersifat studi kasus. Metode pengumpulan datanya berupa dokumentasi, wawancara dan observasi. Hasil penelitian yang dilakukan pada PT Anugerah Trikarya Lestari adalah menunjukan manajemen perusahaan telah menggunakan informasi akuntansi diferensial dalam pengambilan keputusan investasi aktiva tetap yaitu dengan membeli kendaraan mobil dan bus di Mountain View Resort & Spa yang berdasarkan biaya yang lebih kecil. Perusahaan sebaiknya lebih berhati-hati dalam mengkaji biaya relevan untuk pembuatan keputusan investasi yang bersifat jangka panjang serta perlu juga dilakukan evaluasi agar perencanaan selanjutnya dapat mendapatkan hasil yang memuaskan.Kata Kunci : Informasi akuntansi manajemen, investasi aktiva tetap
PENERAPAN AKUNTANSI PAJAK PENGHASILAN PASAL 23 PADA PT. GOLDEN MITRA INTI PERKASA
H, Hendra;
Pangemanan, Sifrid S.;
Tangkuman, Steven
Jurnal EMBA : Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi Vol 2, No 1 (2014): Jurnal EMBA, HAL 01 - 122
Publisher : Universitas Sam Ratulangi
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (260.617 KB)
|
DOI: 10.35794/emba.2.1.2014.3513
Perusahaan dagang di kota Manado banyak, tetapi untuk pembayaran Pajak Penghasilan (PPh) Pasal 23 masih minim. Undang Undang RI No.36 Tahun 2008 tentang Pajak Penghasilan, PPh Pasal 23 merupakan Pajak Penghasilan yang dipotong atas penghasilan yang diterima atau diperoleh Wajib Pajak yang berasal dari modal, penyerahan jasa, atau penyelenggaraan kegiatan selain yang telah dipotong PPh Pasal 21 dengan tarif 2% dan 15%. Penelitian dilakukan pada PT. Golden Mitra Inti Perkasa. Tujuan penelitian untuk mengevaluasi penerapan akuntansi PPh pasal 23 pada PT. Golden Mitra Inti Perkasa berdasarkan Standar Akuntansi Keuangan dan UU tentang Pajak Penghasilan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif komparatif. Transaksi yang berhubungan dengan PPh pasal 23 pada PT. Golden Mitra Inti Perkasa berupa penggunaan jasa Konsultan Pajak dan jasa Servis AC. Perhitungan, pemotongan dan pencatatan akuntansi PPh Pasal 23 untuk jasa Konsultan pajak sudah sesuai dengan peraturan perpajakan yang berlaku, sedangkan untuk jasa servis AC tidak sesuai dengan ketentuan peraturan perpajakan yang berlaku. Sebaiknya perusahaan melakukan perhitungan, pemotongan dan pencatatan akuntansi terhadap PPh pasal 23 jasa servis AC agar tidak mendapat Sanksi administrasi dari Direktur Jenderal Pajak. Kata kunci: evaluasi, akuntansi, PPh Pasal 23
ANALYSIS OF CALCULATION, INCOME TAX WITHHOLDING AND REPORTING ARTICLE 23 OF LAW NO.36 2008 AT PT . ASURANSI JASA INDONESIA MANADO BRANCH
Lutfi, Mahfudli Hamdani;
Karamoy, Herman;
Tangkuman, Steven
Jurnal EMBA : Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi Vol 3, No 2 (2015): Jurnal EMBA, HAL 124- 246
Publisher : Universitas Sam Ratulangi
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (361.36 KB)
|
DOI: 10.35794/emba.3.2.2015.8474
National Budget (APBN), a list where we can know the National  revenue target from taxation sector. National Budget 2013, shows that the tax revenue accounts is about 74% of the total National revenue overall, thus tax hold a very important role in financing national development. The purpose of this study is to determine the calculation, withholding and reporting of income tax according to article 23 in general insurance company of PT. Asuransi Jasa Indonesia. Method Descriptive Qualitative Method is used to analyse the data by collecting, describing, computing, and comparing a situation to be pulled a conclusion. Calculation, withholding and reporting income tax on income from construction services performed by PT. Asuransi Jasa Indonesia was based on Law No. 7 of 1983 as last amended by Law No. 36 Year 2008 on Income Tax and its implementing regulations either by government regulation, ministerial regulation and the General Director of Taxation. In the future if there is an error of recording and counting the charging of withholding list, Head of Finance Division at PT. Asuransi Jasa Indonesia should directly make an adjusting or correction of the Notice (SPT) Income tax (VAT) of Article 23 prior to depositing. Keywords: calculation,  income tax withholding, income tax reporting
ANALISIS KINERJA LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN DAN PENILAIAN AGUNAN DALAM KEPUTUSAN PEMBERIAN KREDIT MODAL KERJA PADA PT BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK CABANG MANADO
Jacob, Randy Quido Presley;
Sabijono, Harijanto;
Tangkuman, Steven
Jurnal EMBA : Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi Vol 2, No 3 (2014): Jurnal EMBA, HAL 1089 - 1213
Publisher : Universitas Sam Ratulangi
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (296.019 KB)
|
DOI: 10.35794/emba.2.3.2014.5789
Kredit modal kerja merupakan fasilitas kredit yang dipergunakan untuk membiayai kebutuhan modal kerja perusahaan yang pada umumnya berjangka waktu pendek, maksimal satu tahun. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui kinerja perusahaan calon debitor, penilaian agunan, penentuan besaran kebutuhan besaran kebutuhan kredit modal kerja dan putusan permohonan kredit modal kerja yang tercermin dari hasil analisis rasio keuangan, analisis agunan, kebutuhan modal kerja, dan analisis 5C. Metode analisis yang digunakan deskriptif kuantitatif menggunakan pengukuran rasio-rasio keuangan, pendekatan data pasar, pendekatan Working Capital Turn Over dan prinsip 5C. Hasil penelitian menunjukkan kinerja perusahaan baik, agunan lebih tinggi dari plafon, besaran kredit layak diberikan dan putusan kredit layak untuk menerima kredit modal kerja. Sebaiknya manajer kredit lebih teliti dalam mengambil keputusan pemberian kredit dan analisis yang tepat sehingga dapat memberikan keputusan yang terbaik bagi pihak bank dan pihak pemohon kredit dalam mencegah atau mengurangi resiko kredit. Kata kunci: kinerja laporan keuangan, kedit, agunan.
ANALISIS PENERAPAN PEMUNGUTAN PAJAK HIBURAN DI KOTA AMURANG
Tampi, Rima Natalia;
Tangkuman, Steven
Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi Vol 4, No 1 (2016): JE Vol.4 No.1 (2016) Hal. 376-503
Publisher : FEB Universitas Sam Ratulangi Manado
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
Full PDF (316.358 KB)
|
DOI: 10.35794/emba.v4i1.11606
Pembangunan nasional merupakan proses kegiatan yang dilakukan demi pengembangan atau dalam mengadakan suatu perubahan kearah yang lebih baik. Pembangunan yang ingin dicapai Bangsa Indonesia untuk mewujudkan masyarakat yang adil dan makmur, merata baik materil maupun spiritual berdasarkan Pancasila dan UUD 1945. Dalam mengusahakan pencapaian pembangunan tersebut, terdapat tahap-tahap yang disiapkan oleh pemerintah baik untuk jangka panjang maupun jangka pendek yang meliputi perencanaan, pelaksanaan, pembiayaan, pengawasan dan evaluasi dengan tidak menyampingkan atau mengecilkan arti peran dari pihak-pihak lainnya dalam berpartisipasi mensukseskan pembangunan nasional. Pembangunan yang diharapkan bersifat mandiri baik dipusat maupun di daerah. Tujuan penelitian untuk menganalisis penerapan pemungutan pajak hiburan di kota Amurang. Metode analisis yang digunakan adalah deskriptif, peneliti hanya terbatas pada perhitungan dan mengumpulkan, menyusun, mengelola, serta menganalisis data angka, agar dapat memberikan gambaran mengenai suatu keadaan tertentu sehingga dapat ditarik kesimpulan. Hasil penelitian pajak hiburan dari tahun 2011 sampai 2015 mengalami peningkatan setiap tahunnya. Peningkatan yang signifikan terdapat pada tahun 2015, selain itu juga pada tahun 2015 pendapatan dari objek pajak hiburan telah mencapai target yang telah direncanakan. Saran penelitian adalah Penerimaan pajak hiburan pada tahun 2011 sampai dengan tahun 2015 di kota Amurang masih dapat ditingkatkan. Kata kunci : pajak hiburan,peraturan
PENGARUH PENGETAHUAN WAJIB PAJAK BADAN TERHADAP PENERIMAAN PAJAK PENGHASILAN (PPh) BADAN PADA KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA MANADO
Nangka, Yubilly M.G.R;
Sabijono, Harijanto;
Tangkuman, Steven
GOING CONCERN : JURNAL RISET AKUNTANSI Vol 9, No 1 (2014)
Publisher : Universitas Sam Ratulangi
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.32400/gc.9.1.25214.2014
Tax is a source of domestic financing that is in need to run the national development. This study was conducted aimed to determine the effect of knowledge of the corporate taxpayers for income tax at Manado Small Taxpayer Office. The method of data analysis used in this study is that a simple linear regression to determine the effect of independent variables on the dependent variable. Based on the research results, it can be concluded that the taxpayer knowledge had no significant effect on corporate income tax revenues.
ANALISIS PENYAJIAN INFORMASI KINERJA DALAM RANGKA IMPLEMENTASI SAKIP PADA LEMBAGA PENJAMINAN MUTU PENDIDIKAN DI PROVINSI SULAWESI UTARA
Tampemawa, Patrycia;
Saerang, David P.E.;
Tangkuman, Steven
GOING CONCERN : JURNAL RISET AKUNTANSI Vol 15, No 2 (2020)
Publisher : Universitas Sam Ratulangi
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
|
DOI: 10.32400/gc.15.2.28026.2020
The presentation of performance information is a part of the implementation of SAKIP in government institutions where the presentation of performance information presented in accordance with applicable regulations can be utilized to make dicisions and steps that must be taken in the future in improving institute performance. This study aims to determine and analyze the presentation of performance information in the context of SAKIP implementation at the North Sulawesi Province Educational Quality Assurance Institute that has been presented in accordance with regulations. The analysis method used descriptive qualitative. The result of this study indicate that the presentation of performance information in the institutions studied has not been presented in accordance with regulations because in 14 performance indicators, not all indicators are equipped with information that must be presented as in the regulations.