Muh Irfan Ferdiansyah
Universitas Suryakancana

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Game Edukasi Mengenal Huruf Hijaiyah Untuk Anak Usia Dini Berbasis Mobile (Studi Kasus : Dta Nurul Muttaqien) Fuad Nasher; Muh Irfan Ferdiansyah
Media Jurnal Informatika Vol 13, No 2 (2021): Media Jurnal Informatika
Publisher : Teknik Informatika Universitas Suryakancana Cianjur

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35194/mji.v13i2.1917

Abstract

Semua kalangan masyarakat berhak mendapatkan pendidikan sebagai bekal untuk menjalani kehidupannya. Apalagi dengan pesatnya perkembangan teknologi, orang-orang didorong untuk belajar lebih banyak. Contohnya pembelajaran materi keagamaan. Akan tetapi, tidak semua orang suka untuk belajar, khususnya  anak usia dini karena proses belajar tidaklah menyenangkan atau membosankan. Untuk membantu proses pengajaran, penggunaan game sebagai media alternatif dalam penyampaian materi yang dianggap efektif karena game pada umumnya suka dimainkan banyak kalangan terutama kalangan anak-anak. Karena psikologi anak adalah bermain.Hasil Akhir penelitian ini, akan dibuat sebuah game yang mengajarakan macam-macam huruf hijaiyah, dengan memperhatikan hal-hal Fun Factor dari game tersebut untuk memastikan game yang tidak hanya edukatif tapi juga menyenangkan untuk dimainkan.