Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : Prosiding KOMMIT

PROTOKOL AUTENTIKASI BERBASISONE TIME PASSWPORD UNTUK BANYAK ENTITAS Avinanta Tarigan 1 Avinanta Tarigan, Avinanta Tarigan
Prosiding KOMMIT 2012
Publisher : Prosiding KOMMIT

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

One-time-password (OTP) adalah salah satu metodeautentikasi yang aman untuk duaentitas, tetapimenjadi tidak efisien ketika diterapkan kepada banyak entitas. Beberapa penelitian telah menghasilkan protokol autentikasi berbasis OTP yang efisien, tetapi verifikasi formal tidak dilakukan sehinggatidak diketahui adanya kelemahan dalam protokol tersebut. Penelitian ini menghasilkan sebuah protokol autentikasi berbasis OTPyang lebih efisien dan dapat digunakan untuk proses autentikasi banyak entitas.Dengan menggunakan3 (tiga) langkah autentikasi dan tanpa menggunakan kriptografi yangmemerlukan daya komputasi tinggi, autentikasi antara entitas dapat tercapai. Protokolini diverifikasi secara formal untuk membuktikan keamanan dan tidak adanya kelemahan dalam protokol tersebut.
ANALISIS DAN VERIFIKASI FORMAL PROTOKOL NON-REPUDIASI ZHANG-SHI DENGAN LOGIKA SVO-CP Permatasari, Hanum Putri; Tarigan, Avinanta; Pardede, D. Lucia Crispina
Prosiding KOMMIT 2012
Publisher : Prosiding KOMMIT

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Protokol non-repudiasi adalah protokolkeamananyang memberikan layanan Non-Repudiation of Origin (NRO) dan Non-Repudiation of Receipt(NRR). Protokol non repudiasi yang memenuhi kedualayanan tersebut tanpa memberi keuntungan lebih kepada satu prinsipal daripadaprinsipal lainmerupakan protokolyangmemenuhiaspek fairness. Protokol [Zhang and  Shi, 1996]  adalah protokol yang seharusnya mengamankan transaksi elektronik dalam konteks non-repudiasi. Berdasarkan penelitian terdahulu mengenai verifikasi protokolnon-repudiasi ZS dengan metode formal logika [Coffey and Saidha, 1997]yang dilakukan oleh [Ventuneac, 2004]menunjukkan bahwa hasil verifikasi protokol tidakdapat digunakan untuk menguji ketercapaian tujuan akhir (goal) serta tidak mengujifairness. Tujuan utama dari penelitian ini adalah melakukan analisis dan verifikasi formal terhadap protokolnon-repudiasi Zhang-Shi dengan menggunakan logika SVO-CP untuk mengetahui kehandalan protokol tersebut dalammemenuhi sifat non-repudiasi, yaitu NRO, NRR, dan fairness. Prosedur penelitian dilakukan dalam empat tahap dan hasil menunjukan bahwa protokol non-repudiasi Zhang-Shi mencapai kebenaran semua tujuannya (NRO dan NRR) serta penerapan logika SVO-CP kepada verifikasi protokol non-repudiasi Zhang-Shi menunjukkan protokol tersebut mencapaifairness.