Claim Missing Document
Check
Articles

Found 5 Documents
Search

Determinan Penggunaan Metode Kontrasepsi Jangka Panjang Di Indonesia (Analisis SDKI 2017) Husnul Khatimah; Yunita Laila Astuti; Vini Yuliani
INSOLOGI: Jurnal Sains dan Teknologi Vol. 1 No. 2 (2022): April 2022
Publisher : Yayasan Literasi Sains Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (312.024 KB) | DOI: 10.55123/insologi.v1i2.249

Abstract

Effective contraception such as the Long-acting reversible contraceptives can prevent one in every three maternal deaths by allowing women to arrange births, avoid unwanted pregnancies and abortions, and stop giving birth when they have reached the desired family size. This study aimed to determine the factors associated with long-acting reversible contraceptives methods in Indonesia. This study used secondary data by analyzing the results of the Indonesian Demographic and Health Survey (IDHS) in 2017. The sample was married women aged 15-19 years with a total of respondents being 19522. This study showed, that the most types of contraception used by respondents were short-acting contraceptive methods (pills and injections), namely 75.4%, and only 24.6% of respondents used long-acting reversible contraceptives. The results of the multivariate analysis described the determinants of long-acting reversible contraceptives were age, parity, occupation, cost of family planning, and decision-maker. It is necessary to improve counseling services and promote the long-acting reversible contraceptives as effective contraception in delaying birth, considering that most of the respondents used long-acting reversible contraceptives when they were >35 years old with grand multipara. In addition, decision-making by respondents and their partners as well as health workers as service providers is also very influential in increasing the use of long-acting reversible contraceptives so effective counseling and involving partners is also important.
Yoga Prenatal Meningkatkan Kebugaran Fisik dan Psikis pada Ibu Hamil: Literatur Reviu Yunita Laila Astuti; Husnul Khatimah; Vini Yuliani
INSOLOGI: Jurnal Sains dan Teknologi Vol. 1 No. 3 (2022): Juni 2022
Publisher : Yayasan Literasi Sains Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (356.501 KB) | DOI: 10.55123/insologi.v1i3.576

Abstract

Prenatal yoga began to be widely developed and carried out to overcome conditions that occur in pregnant women. Yoga during pregnancy not only helps to improve the fitness of pregnant women physically, but also psychologically. The purpose of this study is to explore prenatal yoga in improving the fitness of pregnant women, both physiological and psychological aspects. This research is a literature review with article sources from international journals in 2019-2022. Articles were accessed through online databases, including Science Direct, Proquest, Springer Link, Clinical Key, and Ebsco Host from May 2 to May 10, 2022. The keywords used in the search were prenatal yoga and pregnancy. A total of 2959 articles were obtained from search results, and then identified based on inclusion and exclusion criteria. Articles that met the inclusion criteria were in the form of English experimental research that examined the benefits of prenatal yoga in pregnancy and could be fully downloaded. Articles that did not meet the criteria were eliminated after screening the title, abstract, and full-text thoroughly. Five articles met the criteria. The results of the literature review showed that prenatal yoga could improve the quality of sleep for pregnant women, reduce anxiety, depression, and distress, increase the functional index of uterine arteries, reduce maternal and neonatal complications, strengthen relationships with other pregnant women in yoga classes, and strengthen the attachment relationship between mother and fetus. Thus, it can be concluded that prenatal yoga is a useful exercise for pregnant women so that its implementation must continue to be promoted for antenatal care.
PENGAMBILAN KEPUTUSAN PENGGUNAAN KONTRASEPSI DI INDONESIA (ANALISIS DATA SDKI 2017): DECISION MAKING CONTRACEPTIVE USE IN INDONESIA (DATA ANALYSIS OF INDONESIA DEMOGRAPHIC AND HEALTHSURVEY 2017) Husnul Khatimah; Yunita Laila Astuti; Vini Yuliani
Journal of Midwifery Science and Women's Health Vol. 2 No. 2 (2022): JMSWH
Publisher : Jurusan Kebidanan Poltekkes Kemenkes Jakarta I

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (366.45 KB) | DOI: 10.36082/jmswh.v2i2.554

Abstract

Angka kematian ibu dan kecacatan yang berhubungan dengan komplikasi kehamilan dan persalinan dapat dikendalikan dengan program Keluarga Berencana (KB). Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan gambaran pengambilan keputusan penggunaan kontrasepsi di Indonesia dan faktor lain yang berhubungan. Penelitian ini menggunakan data sekunder yaitu hasil Survei Demografi dan Kesehatan Indonesia (SDKI) Tahun 2017. Dalam penelitian ini sampel yang diambil adalah wanita usia subur  umur 15-49 tahun yang menggunakan dan tidak menggunakan kontrasepsi sebanyak 32249 orang.  Data penelitian dianalisis secara univariat untuk memperoleh gambaran distribusi frekuensi dari variabel penelitian dilanjutkan dengan analisis  bivariat dengan menggunakan chi square. Hasil penelitian menunjukkan bahwa 64.8% responden menggunakan kontrasepsi dan 35.2% responden yang tidak menggunakan kontrasepsi. Penggunaan Metode Kontrasepsi Jangka Panjang (MKJP) masih rendah  yaitu sebesar 21.5%  dibandingkan dengan metode Non MKJP  sebesar 67.0%. Pengambil keputusan paling banyak untuk menggunakan kontrasepsi adalah istri dan suami  (59.3%) diikuti oleh istri (38.2%) dan suami (8.1%) pada semua jenis kontrasepsi. Selain itu terdapat hubungan yang signifikan antara pengambilan keputusan dengan penggunaan kontrasepsi. Faktor lain yang berhubungan dengan penggunaan kontrasepsi adalah umur, paritas, pendidikan dan pekerjaan. Diharapkan bahwa pembuat kebijakan di bidang keluarga berencana dapat meningkatkan promosi keluarga berencana berbasis masyarakat yang berfokus pada peran gender yang setara dalam rumah tangga dan melibatkan pasangan/suami dalam konseling kontrasepsi.
Dampak Pandemi COVID-19 Pada Kesehatan Mental Wanita Hamil: Tinjauan Literatur Vini Yuliani; Husnul Khatimah; Yunita Laila Astuti
INSOLOGI: Jurnal Sains dan Teknologi Vol. 1 No. 4 (2022): Agustus 2022
Publisher : Yayasan Literasi Sains Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55123/insologi.v1i4.605

Abstract

The COVID-19 pandemic is still a concern for the world community, especially pregnant women who are very vulnerable to COVID-19 disease. During pregnancy, there is an increase in psychological problems and this condition can be exacerbated by the COVID-19 pandemic which requires the implementation of social distancing. This can increase anxiety in pregnant women, making them more susceptible to perinatal depression. This study aimed to analyze psychological health problems during the COVID-19 pandemic and the impact on pregnant women. The method used was a literature review using online databases including PubMed, Wiley, Springer, Taylor & Francis, and Science Direct. Selected articles based on criteria namely full text, open access, in English, and published in 2021. Ineligible articles were eliminated after being screened by title, abstract, and overall text. The number of eligible articles was six articles. The literature review results showed that pregnant women during the COVID-19 pandemic tend to experience increased anxiety, emotion, depression, stress, insomnia, or post-traumatic stress disorder. Mental health disorders during pregnancy have a negative impact on mothers, babies, and their families, because they increase the risk of abortion, premature birth, and mental disorders in babies born. An approach that can be taken to prevent psychological problems in pregnant women is to implement quality antenatal care, especially screening or psychological assessments for pregnant women so the problems related to mental health in pregnant women can be addressed immediately.
Pengaruh Kelas Ibu Hamil Terhadap Penurunan Kecemasan Ibu Hamil Primigravida Dalam Menghadapi Persalinan Di Puskesmas Kedaung Vini Yuliani; Rochmawati Rochmawati
Journal of Midwifery and Health Research Vol 1 No 2 (2023): Journal of Midwifery and Health Research
Publisher : Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan Banten

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (325.187 KB) | DOI: 10.36743/jmhr.v2i1.475

Abstract

ABSTRACT Kecemasan bagi Ibu hamil merupakan hal yang lazim terjadi, akan tetapi kecemasan itu sendiri juga dapat mmemberikan dampak yang negatif, oleh karena itu baik pemerintah ataupun lembega kesehatan biasan mengadakan berbagi jenis program yang ditujukan bagi ibu hamil untuk menghadapi kecemasan tersebut. Penelitian ini bertujuan agar mengetahui Pengaruh Kelas Ibu Hamil Terhadap Penurunan Kecemasan Ibu Hamil Primigravida Dalam Menghadapi Persalinan Di Puskesmas Kedaung. Penelitian ini termasuk jenis penelitian kuntitatif, dengan jenis eksperimen menggunakan quasi eksperimen dengan pendekatan non equivalent control group design. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwasanya; Ibu hamil yang aktif ikut pada kelas ibu hamil berpengaruh terhadap penurunan tingkat kecemasan dari katergori sedang menjadi ringan. Karakteristik untuk kelompok eksperimen dan kontrol, kebanyakan usianya berkisar 20-30 tahun, tidak kerja serta tingkat pendidikan menengah. Adanya perbedaan tingkat kecemasan ibu primigravida antara yang ikut kelas dan yang tidak ikut kelas ibu hamil. Peneliti menarik kesimpulan yakni adanya perbedaan yang signifikan pada tingkat kecemasan ibu primigravida dalam proses kehamilan yakni buktinya dengan hasil uji perbandingan antara skor kecemasan pada kelompok eksperimen dan kontrol sebelum dan sesudah dua kelompok menunjukkan nilai p-value 0,0001. Secara katagorikal pada kelompok eksperimen (kelas ibu hamil) mengalami penurunan tingkat kecemasan dari kategori kecemasan sedang menjadi ringan.