Handhika Perdhana Putra
Universitas Adhirajasa Reswara Sanjaya (ARS University)

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pendekatan Relasi Antarpribadi Sutradara dan Aktor Teater Koma Jakarta Dasrun Hidayat; Leili Kurnia Gustini; Handhika Perdhana Putra
Jurnal ILMU KOMUNIKASI Vol. 19 No. 1 (2022)
Publisher : FISIP Universitas Atma Jaya Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (439.042 KB) | DOI: 10.24002/jik.v19i1.3699

Abstract

Relasi antarpribadi dibutuhkan dalam kehidupan sehari-hari, tidak terkecuali dalam kegiatan seni peran. Sutradara berupaya membangun relasi dengan para aktornya. Persoalan di lapangan memperlihatkan bahwa kualitas seni peran kurang maksimal karena buruknya relasi antarpribadi. Pendekatan komunikasi dalam menciptakan seni peran yang baik diperlukan. Ketepatan komunikasi dapat diukur melalui relasi antarpribadi sutradara dan aktor. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan studi kasus. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi dan wawancara dengan melibatkan sutradara dan aktor. Hasil penelitian menunjukkan bahwa budaya relasi antarpribadi sutradara dan aktor di dalam Teater Koma menggunakan prinsip kekeluargaan dengan menekankan pada aspek kesetaraan dan sikap suportif.