Melayusma Muchtar
Prodi Farmasi, Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Harapan Ibu Jambi

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PEMANFAATAN TANAMAN JAHE,KUNYIT ,SERAI SERTA DAUN SALAM UNTUK PEMELIHARAAN KESEHATAN DI RT 01 KELURAHAN SOLOK SIPIN KECAMATAN DANAU SIPIN KOTA JAMBI Amelia Soyata; Aisa Dinda Mitra; Melayusma Muchtar; Ediwan Nestawri Hutabarat
Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 5, No 4 (2022): Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31604/jpm.v5i4.1223-1228

Abstract

Kelurahan Solok Sipin merupakan salah satu kelurahan yang ada di Kecamatan Danau Sipin. Pada kegiatan pengabdian masyarakat yang dilakukan di RT. 01 diketahui sebagian besar warga masyarakat banyak mengalami penyakit hipertensi,warga RT 01 juga memanfaatkan pekarangan rumahnya untuk menanam tanaman herbal yang dapat digunakan untuk kebutuhan mereka sendiri, di antaranya adalah tanaman jahe,kunyit,serei dan daun salam.namun pemanfaatan tanaman tersebut hanya sebagai bumbu dalam masakan sehari sehari. Maka dari pengabdian masyarakat ini diharapkan dapat memberikan edukasi kepada warga bagaimana cara penggolahan jahe,kunyit ,serei menjadi minuman yang berkhasiat menjaga kesehatan dan daun salam,sebagai tanaman herbal berkhasiat untuk menurunkan penyakit hipertensi,sehingga setelah dilakukan kegiatan pengandian masyarakat ini dapat meningkatkan pengetahuan warga tentang hipertensi dan pengolahan minuman herbal sebagai minuman yang bermanfaat untuk kesehatan