Nur Abidah Idrus
PGSD Universitas Negeri Makassar

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Penerapan Media Pop-up book terhadap Peningkatan Keterampilan Berbicara Bahasa Indonesia Siswa Kelas IV SD Nur Abidah Idrus; Lutfi B
Celebes Education Review Vol 4 No 1 (2022): April 2022
Publisher : Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (LLDIKTI) Wilayah IX Sulawesi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37541/cer.v4i1.763

Abstract

Permasalahan dalam penelitian ini adalah rendahnya keterampilan siswa dalam berbicara. Penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas dengan tujuan untuk mengatahui adanya pengaruh penerapan media pop-up book dalam meningkatkan keterampilan berbicara siswa kelas IV SDN No.102 Inpres Bontokadatto. Focus pada penelitian ini yaitu penggunaan media pop-up book dan keterampilan berbicara. Subjek penelitian ini adalah guru kelas IV dan seluruh siswa kelas IV SDN No.102 Inpres Bontokadatto kabupaten Takalar denhan jumlah 32 siswa pada semester genap tahun ajaran 2021/2022. Tekhnik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, tes dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan yaitu kualitatif dan kunatitratif, berdasarkan hasil analisi data diproleh hasil dari penelitian yang dicapai pada siklus I aktivitas mengajar guru dan aktivitas siswa masih berada pada kategori kurang dalam penerapan media pop-up book dan pada siklus II mengalami peningkatan menjadi kategori baik. Sejalan dengan hal tersebut, keterampilan berbicara siswa mengalami peningkatan. Berdasarkan pene;litian yang telah dilakukan, dapat disimpulkan bahwa penerapan media pop-up book terhadap peningkatan keterampilan berbicara siswa kelas IV telah berhasil.