Rolly Afrinaldi
Unsika

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Pengelolaan Kegiatan Ekstrakurikuler Futsal di MTs Ghoyatul Jihad Karawang: Pengelolaan Ekstrakurikuler Futsal Farhan Putra Anugrah; Evi Susianti; Rolly Afrinaldi
Jurnal Speed (Sport, Physical Education, Empowerment) Vol. 5 No. 01 (2022): Jurnal Speed (Sport, Physical Education and Empowerment)
Publisher : Universitas Singaperbangsa Karawang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pengelolaan ekstrakurikuler merupakan salah satu hal yang penting dalam keberlangsungankegiatan ekstrakurikuler di suatu sekolah. Apabila pengelolaannya dilakukan dengan baik makakegiatan ekstrakurikuler di sekolah mampu berjalan dengan baik dan dapat mencapai tujuan yang telahditetapkan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui serta mendeskripsikan bagaimanapengelolaan kegiatan ekstrakurikuler futsal di MTs Ghoyatul Jihad Karawang. Penelitian ini dilakukandi MTs Ghoyatul Jihad Karawang dengan populasi yaitu siswa anggota ekstrakurikuler futsal dansampelnya yaitu terdiri dari 5 orang siswa anggota ekstrakurikuler futsal dan 1 orang guru yang jugasebagai pembina ekstrakurikuler futsal. Pada penelitian ini peneliti menggunakan pendekatan kualitatifdengan metode penelitian yaitu metode deskriptif. Instrumen yang digunakan pada penelitian iniadalah observasi, wawancara, dan dokumentasi, serta untuk teknik pengumpulan datanyamenggunakan triangulasi data. Hasil dari penelitian menunjukan bahwa pengelolaan kegiatanekstrakurikuler futsal di MTs Ghoyatul Jihad Karawang masih kurang baik, hal ini dilihat daritahapan-tahapan yang dilakukan dalam pengelolaaan yaitu mencakup perencanaan, pengorganisasian,pelaksanaan, dan pengawasannya masih dilakukan kurang maksimal.