Bachrul Ilmi
Universitas Sebelas Maret

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Penentuan Tajuk Entri Utama Pada Proses Katalogisasi Bahan Pustaka: Permasalahan dan Tantangan Ningrum Kusuma Wardani; Bachrul Ilmi
Jurnal Pustaka Ilmiah Vol 7, No 2 (2021): Jurnal Pustaka Ilmiah
Publisher : Central Library of Universitas Sebelas Maret

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20961/jpi.v7i2.57179

Abstract

Problem. The main entry heading is one of the important aspects in cataloging where there are problems and challenges faced by librarians in determining it. Aim. The purpose of this study is to obtain an overview and analyze these problems and challenges. Method. The author uses the literature review method where the author looks for references from journals and books for later analysis according to the focus of the study. Research Findings. The author finds that leaders need to be present in the uniform perception among librarians in determining the title of the main entry in the catalog. Conclusion. The researcher concludes that in determining the title of the main entry in the catalog, it is necessary to follow AACR 2 and there are problems related to facilities and human resources faced by librarians and library leaders in determining the title of the main entry. As for the challenge, in the era of digitalization, librarians need to be adaptive and innovative in organizing the field of processing library materials, especially in determining the title of the main entry.
ANALISIS NIAT PEMUSTAKA DALAM MEMBACA KOLEKSI RUJUKAN DI PERPUSTAKAAN SEKOLAH Helmi Sasongko Adi; Bachrul Ilmi
Jurnal Imam Bonjol: Kajian Ilmu Informasi dan Perpustakaan Vol 5, No 1 (2021): Edisi 1
Publisher : UIN Imam Bonjol Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15548/jib.v5i1.112

Abstract

Tulisan ini menjelaskan analisis niat pemustaka dalam membaca koleksi rujukan di perpustakaan umum. Disetiap perpustakaan terdapat berbagai macam koleksi contohnya karya cetak, karya non-cetak, karya grafika, karya tulis, dan masih banyak lagi. Namun, terdapat koleksi khusus yang dapat dijadikan sebagai sumber rujukan. Dalam hal ini peneliti membahas niat pemustaka dalam membaca tesis dan disertasi, terbitan niaga, majalah dan surat kabar, dan bahan pustaka bentuk mikro dan pandang dengar sebagai sumber rujukan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini dilakukan dengan mengumpulkan data secara kualitatif kemudian memberikan interpretasi. Data yang didapat adalah hasil observasi dan studi pustaka yang didapat dari sumber literasi yang ada. Hasil yang didapat bahwa tesis dan disertasi, terbitan niaga, majalah dan surat kabar, dan bahan pustaka bentuk mikro dan pandang dengar dapat dijadikan sebagai sumber rujukan. Perbandingan niat membaca dengan koresponden penelitian berjumlah 10 orang berbanding 2:10. Yang mana itu artinya hanya 2 orang yang berniat untuk membaca koleksi rujukan. Sisanya berniat untuk membaca koleksi umum.