Lenni Khotimah Harahap
Universitas Islam Negeri Walisongo

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF BERBASIS ADOBE FLASH CS6 UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR PADA MATERI KESETIMBANGAN KIMIA Lenni Khotimah Harahap; Anggi Desviana Siregar
JPPS (Jurnal Penelitian Pendidikan Sains) Vol. 10 No. 1 (2020)
Publisher : Universitas Negeri Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26740/jpps.v10n1.p1910-1924

Abstract

This study aims to determine: (1) the feasibility of interactive learning media based on Adobe Flash CS6; (2) differences in motivation and learning outcomes using interactive learning media based on Adobe Flash CS6 and using chemistry learning media on the internet; (3) the influence of motivation on learning outcomes. This study uses R&D ADDIE (Analysis, Design, Development, Implementation, and Evaluation) method. The population was all students of second grade at SMA Negeri 1 Padangsidimpuan. The samples were taken by using purposive sampling, there were 60 students from two classes at the second grade. The data collection instruments were tests and questionnaires. The results: (1) the feasibility of interactive learning media based on Adobe Flash CS6 shows the mean is 4.5, which is very suitable to use; (2) motivation and learning outcomes using interactive learning media based on Adobe Flash CS6 shows 94.7% and 87.17 which is higher than the motivation and learning outcomes using chemistry learning media on the internet, namely 88.5% and 79.67; (3) the effect of learning motivation in learning outcomes using interactive learning media based on Adobe Flash CS6 is 18.6%. The results of this study is used as an input for teachers and prospective teachers in using interactive learning media to create fun learning and increase motivation that will have an impact on learning outcomes.
PENGEMBANGAN E-MODUL BERBASIS PROJECT BASED LEARNING TERINTEGRASI MEDIA KOMPUTASI HYPERCHEM PADA MATERI BENTUK MOLEKUL Anggi Desviana Siregar; Lenni Khotimah Harahap
JPPS (Jurnal Penelitian Pendidikan Sains) Vol. 10 No. 1 (2020)
Publisher : Universitas Negeri Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26740/jpps.v10n1.p1925-1931

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan modul elektronik (E-Modul) berbasis project based learning terintegrasi media komputasi hyperchem pada materi bentuk molekul. Pengembangan e-modul sebagai implementasi teknologi, informasi dan komunikasi dalam media pembelajaran di Universitas Negeri Medan. E-modul disusun sesuai kurikulum Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia (KKNI) untuk meningkatkan hasil belajar mahasiswa. Penelitian ini termasuk penelitian pengembangan (research and development) dengan model pengembangan Analysis-Design-Development-Implementation-Evaluation (ADDIE). Instrumen yang digunakan pada penelitian adalah lembar uji kelayakan e-modul berdasarkan BSNP  dan tes hasil belajar mahasiswa untuk uji coba penggunaan e-modul. E-modul dianalisis menggunakan uji Independent Sample T-test pada program SPSS 21.0 for  windows. E-modul yang dikembangkan telah divalidasi menggunakan skala likert pada aspek kelayakan isi, kelayakan bahasa, kelayakan penyajian dan kelayakan kegrafikan.  Hasil validasi terhadap e-modul diperoleh nilai rata-rata keseluruhan dari keempat aspek sebesar 3,64 yang dinyatakan sangat layak untuk digunakan mahasiswa dalam pembelajaran. Berdasarkan hasil uji coba penggunaan e-modul diperoleh n-gain pretest dan posttest hasil belajar mahasiswa sebesar 0,78 yang tergolong kategori tinggi.