Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

The Role of Telecommuting in Improving the Performance of Sharia Bank Employees with Leader Control as a Moderating Variable Fini Fitri Wahdini; Muhammad Zakiy
JURNAL MANAJEMEN UNIVERSITAS BUNG HATTA Vol 17 No 2 (2022): Jurnal Manajemen Universitas Bung Hatta
Publisher : Management Department, Faculty of Economics and Business, Universitas Bung Hatta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37301/jmubh.v17i2.20834

Abstract

Pentingnya peningkatan kinerja karyawan selama pandemi Covid-19 tentunya memiliki dampak pada tercapainya tujuan perusahaan. Dalam meningkatkan kinerja karyawan diperlukan kontrol dari pemimpin untuk memberikan arahan kepada setiap karyawan dalam perusahaan tersebut. Tujuan penelitian ini adalah untuk melihat peran telecommuting dalam memperngaruhi kinerja karyawan selama pandemi Covid-19 yang dimoderasi oleh kontrol pemimpin. Penelitian ini mengambil objek pada Lembaga Keuangan Syariah di Yogyakarta. Penelitian kuantitatif dilakukan melalui survey dengan skala likert. Untuk sampel pada penelitian ini berjumlah 159 orang pada Lembaga Keuangan Syariah di Yogyakarta dan purposive sampling untuk teknik samplingnya. Pada penelitian ini, peneliti menggunakan sampel pada Bank Madina Syariah, BPRS Formes, Bank Muamalat, Bank Syariah Indonesia KC Yogyakarta, dan Bank BPD DIY Syariah. Peneliti menggunakan SEM PLS dari aplikasi SmartPLS 3.0 untuk menguji hipotesis. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa telecommuting berpengaruh positif signifikan terhadap kinerja karyawan selama pandemi Covid-19 dan kontrol pemimpin tidak dapat memoderasi pengaruh telecommuting terhadap kinerja karyawan selam pandemi Covid-19