Fahruddin Fahruddin
Program Studi Magister Administrasi Pendidikan, Pascasarjana, Universitas Mataram

Published : 3 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

Pengaruh Kinerja Guru terhadap Kualitas PAUD di Gugus 3 Kabupaten Gerung Ista Laoria Alfionita; L. Muhaimi; Fahruddin Fahruddin
(JPAP) Jurnal Praktisi Administrasi Pendidikan Vol. 4 No. 1 (2020)
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (152.455 KB) | DOI: 10.29303/jpap.v4i1.39

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis dan mengidentifikasi pengaruh kinerja guru terhadap kualitas PAUD. Pendekatan penelitian ini adalah kuantitatif ex-post facto. Populasi dalam penelitian ini adalah kepala sekolah dan guru di PAUD-PAUD gugus 3, Kecamatan Gerung dengan populasi sebanyak 50 orang. Sampel penelitian ini terdiri dari 50 orang termasuk 12 kepala sekolah dan 38 guru PAUD di gugus 3 di Kecamatan Gerung yang diambil dengan teknik sampel jenuh. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat pengaruh positif dan signifikan pada kinerja guru terhadap kualitas PAUD dalam kelompok 3 kabupaten Gerung sebesar 2, 1%.Kata Kunci: Kinerja Guru, Kualitas, PAUD
Evaluasi Pelaksanaan Rekrutmen Calon Kepala Sekolah di Yayasan Pendidikan Darul Mujahidin Nahdlatul Wathan Suhardi Suhardi; Sudirman Sudirman; Fahruddin Fahruddin
(JPAP) Jurnal Praktisi Administrasi Pendidikan Vol. 4 No. 1 (2020)
Publisher : Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (209.369 KB) | DOI: 10.29303/jpap.v4i1.41

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah mendiskripsikan tentang evaluasi pelaksanan rekrutmen calon kepala sekolah di Yayasa Pendidikan Darul Mujahidin Nahdlatul Wathan (NW) Mataram. Metode penelitian adalah metode deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan data melalui wawancara, observasi, dan studi dokumentasi. Teknik analisis data adalah reduksi data, penyajian data, dan verifikasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pelaksaanaan rekrutmen calon kepala sekolah oleh pengurus yayasan dilakukan dengan seleksi administrasi, dan seleksi akademik. Kebijakan penentuan kelulusan atau pengangkatan dan penerbitan SK tugas pengangkatan kepala sekolah dilakukan oleh ketua yayasan. Ketua Yayasan juga berperan dalam pengawasan prencanaan kebutuhan, pengawasan seleksi administrasi, pengawasan seleksi akademik, dan pengawasan rapat pengurus yayasan untuk penentuan pengangkatan kepala sekolahKata Kunci: Rekrutmen; Kepala Sekolah; Nahdlatul Wathan.
Evaluasi Program Pendidikan Guru Penggerak di Kabupaten Lombok Utara NTB Moch. Fatkoer Rohman; Sudirman Sudirman; Untung Waluyo; Lalu Sumardi; Fahruddin Fahruddin
Jurnal Paedagogy Vol 10, No 4: Jurnal Paedagogy (October 2023)
Publisher : Universitas Pendidikan Mandalika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33394/jp.v10i4.9122

Abstract

This research aims to evaluate the impact of guru penggerak (mobilizer teacher) education program in Lombok Utara Regency, West Nusa Tenggara. The research method used was quantitative descriptive with the Kirkpatrick evaluation research model. The criteria for the impact of the mobilizing teacher education program consist of 1) the impact on the development of oneself, others, and the school; 2) the impact on learning in favor of students. The locations of this research were SDN 8 Sokong, SMPN 3 Tanjung, SMAN 1 Tanjung, and SMKN 1 Gangga, with a purposive sampling technique totaling 20 people. Data was collected using questionnaires and interviews and then analyzed using the PEA (Percentage of Each Aspect) formula. This study found that the impact of the mobilizer teacher education program on the development of oneself, others, and schools was good, with a final score of 86.4%. The impact of the mobilizer teacher education program on impactful learning on students was excellent, with a final grade of 93.2%. Thus, the impact of the North Lombok mobilizer teacher education program in North Lombok Regency, West Nusa Tenggara is good, with a final score of 89.9%.