Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis variasi arus pengelasan Submerged Arc Welding pada proses build-up beam material SM490YA terhadap perubahan distorsi menggunakan metode eksperimen dan numerik Rega Kurniawan; Muhamad Ari; Dika Anggara
Journal of Welding Technology Vol 3, No 2 (2021): December
Publisher : Politeknik Negeri Lhokseumawe

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30811/jowt.v3i2.2507

Abstract

Proses Pengelasan SAW (Submerged Arc Welding) dengan arus besar secara kontinyu mengakibatkan panas yang masuk juga secara kontinyu pada satu titik. Hal ini mengakibatkan ekspansi yang signifikan jika terkena panas dan penyusutan jika mengalami pendinginan dan distorsi pada material. Pada penelitian ini, eksperimen dilakukan dengan variasi arus las. Pemodelan numerik struktural – termal dilakukan dengan software berbasis elemen hingga, dengan menggunakan data dari eksperimen sebagai validasi. Distrosi yang terjadi pada eksperimen dan pemodelan mendapatkan hasil yang mendekati. Distorsi sudut yang paling minimum pada eksperimen pengelasan SAW Single 450A sebesar 1,0˚ dan 1,2˚, sedangkan pada pemodelan numerik sebesar 1,15 ˚.