Harry Firman
Prodi Pendidikan IPA Universitas Pendidikan Indonesia

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

DESAIN MODEL STEM-FC PADA PERKULIAHAN GEOSAINS Didit Ardianto; Anna Permanasari; Harry Firman; Taufik Ramlan Ramalis
JSEP (Journal of Science Education and Practice) Vol 3, No 1 (2019): June 2019
Publisher : Universitas Pakuan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (281.826 KB) | DOI: 10.33751/jsep.v3i1.2738

Abstract

Artikel ini membahas tentang desian STEM-FC yang dikembangkan pada perkuliahan geosains bagi mahasiswa calon guru. Pengembangan dilakukan dengan menggunakan metode developmental research. Namun, pada artikel ini tidak membahas secara keseluruhan tahapan pengembangan. Pembahasan difokuskan pada tahap developing yang menitik beratkan pada uji coba model. Partisipan yang terlibat yaitu 25 mahasiswa calon guru SD yang sedang mengikuti perkuliahan ilmu bumi dan antariksa. Desain STEM-FC yang dikembangkan mampu memfasilitasi mahasiswa untuk belajar secara aktif. Selain itu desain perkuliahan yang dikembangkan juga membuat mahasiswa menjai antusias dalam belajar geosains.