Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PENGARUH LAJU ALIR HIDRGEN DAN WAKTU REAKSI TERHADAP LAJU REAKSI, SELEKTIFITAS DAN AKTIVITAS KATALIS Pt-Pd /ZAA PADA HIDRODEOKSIGENASI TETRAHIDROFURAN Hidayat, Yuniawan; ., Triyono; Trisunaryati, Wega
Alchemy Jurnal Penelitian Kimia Vol 4, No 2 (2005)
Publisher : Alchemy Jurnal Penelitian Kimia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Telah dilakukan penelitian tentang pengaruh laju alir hidrogen dan waktu reaksi terhadap aktivitas katalis Pt-Pd/zeolit alam aktiv (ZAA) pada reaksi hidrodeoksigenasi (HDO) terahidrofuran (THF). Katalis Pt-Pd/ZAA dibuat dengan metoda impregnasi basah. Uji katalis dilakukan dengan menggunakan reaktor sistem alir pada temperatur 350oC selama 1,5 jam dengan berat katalis 1 gram untuk setiap perlakuan.Untuk memperoleh pengaruh laju alir hidrogen terhadap aktivitas katalis, laju alir gas hidrogen divariasikan pada 5, 10, 20 dan 40 mL.menit-1 . Sedangkan untuk mengetahui pengaruh waktu reaksi, maka pada setiap variasi laju alir tersebut, produk yang telah terkondensasi diambil setiap 15 menit. Produk yang terbentuk kemudian dianalisis dengan Kromatografi Gas (GC) dan Kromatografi Gas-Spektrometer Massa (GC-MS).Hasil analisis terhadap produk reaksi dengan menggunakan GC-MS  menunjukkan bahwa THF terdeoksigenasi menjadi senyawa C3 (propena) dan C4 (butena dan butadiena). Produk C3 terbentuk melalui dua jalur rekasi, pemutusan ikatan CO langsung dan melalui tahap internediet butanal. Penambahn laju alir hidrogen menyebabkan laju reaksi semakin bertambah dan reaksi menjadi selektif terhadap pembentukan produk C4 maupun selektif terhadap jalur reaksi pembentukan produk C3. Penambahan laju alir hidrogen juga efektif mengurangi laju deaktivasi katalis dalam reaksi HDO THF. Jumlah konversi total maksimum diperoleh pada laju alir hidrogen 10 mL.menit-1 .
Beach Sand-derived Mesoporous Silica by Hydrothermal Process for Hydrocracking Waste Coconut Oil to Biofuel Salamah, Siti; Hanum, Farrah Fadhillah; Trisunaryati, Wega; Kartini, Indriana; Purwono, Suryo
JKPK (Jurnal Kimia dan Pendidikan Kimia) Vol 8, No 3 (2023): JKPK (Jurnal Kimia dan Pendidikan Kimia)
Publisher : Program Studi Pendidikan Kimia FKIP Universitas Sebelas Maret

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20961/jkpk.v8i3.76598

Abstract

Hydrocracking, a key process for converting waste coconut oil into biofuel, requires efficient catalysts. This study investigates the synthesis of mesoporous silica catalysts using a hydrothermal process. Dodecyl amine, sourced from beach sand, serves as a template. The hydrothermal synthesis involved durations (12, 15, 18, 21, and 24 hours) and dodecyl amine concentrations (0.25 M, 0.5 M, 0.1 M), conducted at 40 °C for 30 minutes. The synthesized catalysts were then characterized for their surface area, pore volume, and diameter. Among the synthesized samples, those treated for 15 hours displayed optimal total acidity at 0.88 mmol/g. The catalysts synthesized with a dodecyl amine concentration of 0.025 M exhibited superior characteristics, including a specific surface area of 233 m²/g, a pore volume of 0.47 cc/g, and an average pore diameter of 2.10 nm. These findings underscore the efficacy of mesoporous silica catalysts in hydrocracking, particularly in converting large hydrocarbon molecules into smaller, more valuable biofuel molecules. Comparative analysis with similar research highlights the significance of these findings in the field of sustainable energy. The optimal catalyst conditions yielded a liquid fraction of over 70% for 0.25 M dodecyl amine. This efficiency in converting waste coconut oil into biofuel signifies the potential of mesoporous silica catalysts in advancing environmentally friendly energy sources. This research contributes to the growing knowledge of renewable energy, offering promising avenues for developing sustainable and eco-friendly energy solutions.