Hanik Fitrotul Amilia
Universitas Negeri Malang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengembangan Media Pembelajaran Lectora Inspire pada Tema 3 Subtema 7 dengan Penguatan Karakter Rasa Ingin Tahu Kelas IV SDN Karangtengah 1 Kota Blitar Hanik Fitrotul Amilia; Sumanto Sumanto; Esti Untari
Jurnal Pembelajaran, Bimbingan, dan Pengelolaan Pendidikan Vol. 1 No. 3 (2021)
Publisher : Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (388.995 KB) | DOI: 10.17977/um065v1i32021p213-224

Abstract

Abstract: Lectora Inspire learning media is an application that contains information or material, images, animations, games, and videos that are packaged practically and interestingly so that it can make students more enthusiastic in the learning process. the purpose of this research and development is to test the feasibility of Lectora inspire media in terms of validity, practicality, and attractiveness. The method used is Borg and Gall with 10 steps of research. The results of research and development show that Lectora Inspire learning media from material experts is 91.6 percent, from media experts is 91.6 percent, user rating (practitioners) is 94.4 percent, so it can be said that Lectora Inspire learning media is very valid for use. The results of the student response questionnaire were 95.8 percent so it can be said that Lectora Inspire learning media is very interesting and practical to use. Abstrak: Media pembelajaran Lectora Inspire sebuah aplikasi yang memuat suatu informasi atau materi, gambar, animasi, game maupun video dikemas secara praktis dan menarik sehingga dapat membuat siswa lebih antusias dalam proses pembelajaran. tujuan penelitian dan pengembangan ini untuk menguji kelayakan media lectora inspire dari segi kevalidan, kepraktisan, dan kemenarikan. Metode yang digunakan adalah Borg and Gall dengan 10 langkah penelitian. Hasil penelitian dan pengembangan menunjukkan bahwa media pembelajaran Lectora Inspire dari ahli materi sebesar 91,6 persen, dari ahli media sebesar 91,6 persen, penilaian pengguna (praktisi) sebesar 94,4 persen, sehingga dapat dikatakan bahwa media pembelajaran Lectora Inspire sangat valid untuk digunakan. Hasil angket respon siswa sebesar 95,8 persen sehingga dapat dikatakan bahwa media pembelajaran Lectora Inspire sangat menarik dan praktis untuk digunakan.