Yuli Astuti
Akper Karya Bhakti Nusantara Magelang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Penerapan Teknik Relaksasi dengan Aromaterapi Minyak Lemon pada Pasien dengan Nyeri Paska Apendiktomi Yuli Astuti; Rusminah Rusminah
Jurnal Keperawatan Karya Bhakti Vol. 6 No. 2 (2020)
Publisher : Akademi Keperawatan Karya Bhakti Nusantara, Magelang, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (552.364 KB)

Abstract

Latar belakang : Apendiktomi adalah pembedahan untuk mengangkat apendiks untuk menurunkan resiko perforasi yang menimbulkan sayatan dan menyebabkan kerusakan integritas kulit dan menimbulkan keluhan nyeri. Penatalaksanaan non farmakologi belum dilakukan di RS PKU Muhammadiyah TemangguNg. Penerapan teknik relaksasi aromaterapi minyak lemon dilaksanakan pada Sdr. D tanggal 28-29 Maret 2019 di Ruang Shofa 1 RS PKU Muhammadiyah Temanggung dengan menggunakan teknik wawancara, observasi dan studi dokumentasi. Tujuan : mengetahui gambaran nyeri sebelum dilakukan relaksasi, penerapan teknik relaksasi dan gambaran nyeri setelah teknik relaksasi pada Sdr. D. Metode : metode yang digunakan metode studi kasus dengan responden pasien paska apendiktomi yang dirawat di Ruang Shofa 1 RS PKU Muhammadiyah Temanggung. Instrumen yang digunakan adalah tools penilaian tahap relaksasi aromaterapi lemon. Hasil : penerapan teknik relaksasi aromaterapi menggunakan Nares Esential Lemon Oil dengan di hirup menggunakan kapas pada Sdr. D selama 15 menit di Ruang Shofa 1 RS PKU Muhammadiyah Temanggung yang dilakukan selama 2 hari pada tanggal 28-29 Maret 2019 dengan teknik relaksasi aromaterapi minyak lemon mampu untuk mengurangi nyeri dari skala 5 menjadi skala 3. Simpulan : teknik relaksasi aromaterapi lemon mampu untuk mengurangi nyeri paska apendiktomi dari skala 5 menjadi skala 3.