Fatimatul Munawaroh
Program studi Pendidikan IPA, Fakultas Ilmu Pendidikan , Universitas Trunojoyo Madura, Bangkalan, 69261, Indonesia

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

IDENTIFIKASI MISKONSEPSI SISWA SMP DENGAN CERTAINTY OF RESPONSE INDEX (CRI) PADA KONSEP SUHU DAN KALOR Zayyinah Zayyinah; Fatimatul Munawaroh; Irsad Rosidi
Natural Science Education Research Science Education National Conference 2018
Publisher : Program Studi Pendidikan IPA, Universitas Trunojoyo Madura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (916.253 KB) | DOI: 10.21107/nser.v1i2.4795

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi miskonsepsi siswa pada konsep suhu dan kalor serta mendeskripsikan profil miskonsepsi yang terjadi. Subjek penelitian yang digunakan adalah siswa SMP Negeri 1 Ketapang kelas VII D sebanyak 30 orang.  Instrumen penelitian yang digunakan adalah tes diagnostik dengan metode CRI (Certainty of Response Index) berbentuk pilihan ganda. Berdasarkan hasil tes, siswa dikelompokkan menjadi 3 kategori, yaitu paham konsep (PK), tidak paham konsep (TPK), dan miskonsepsi (M). Persentase siswa yang paham konsep sebesar 15,33%, tidak paham konsep sebesar 30,67%, miskonsepsi sebesar 54,00%. Persentase miskonsepsi tertinggi terjadi pada sub konsep perbedaan suhu dan kalor yaitu sebesar 57%.