Deni Fikasari
Universitas Negeri Makassar

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Kemampuan Menulis Cerita Pengalaman Mappadicawa ‘Lucu’ Dalam Bahasa Bugis Siswa Kelas VIII SMPN 1 Soppeng Kabupaten Soppeng Deni Fikasari; Kembong Daeng; Andi Fatimah Junus
HUMAN: South Asian Journal of Social Studies Vol 2, No 2 (2022): Human: South Asean Journal of Social Studies
Publisher : HUMAN: South Asian Journal of Social Studies

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (287.671 KB) | DOI: 10.26858/human.v2i2.37199

Abstract

Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk: (1) mendeskripsikan kemampuan menulis kerangka cerita pengalaman mappadikawa 'Lucu' dalam bahasa Bugis siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Soppeng Kabupaten Soppeng; (2) Kemampuan menulis cerita pengalaman mappadikawa 'Lucu' dalam bahasa Bugis siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Soppeng Kabupaten Soppeng. Penelitian ini merupakan Penelitian Deskriptif Kuantitatif. Variabel penelitian yaitu kemampuan menulis cerita pengalaman mappadikawa 'Lucu' dalam bahasa Bugis siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Soppeng Kabupaten Soppeng.Sampel penelitian yaitu siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Soppeng. Teknik pengumpulan data yaitu Instrumen tersebut yaitu tes. Teknik analisis yaitu: (1) membuat tabel skor rata-rata; (2) Membuat tabel distribusi nilai kemempuan siswa ; (3) membuat tabel klasifikasi hasil belajar siswa. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa (1) kemampuan menulis kerangka cerita pengalaman mappadikawa ‘lucu’ dalam bahasa Bugis siswa kelas VIII SMP Negeri 1 Soppeng Kabupaten Soppeng berada pada kategori mampu. (2) Kemampuan menulis cerita pengalaman mappadikawa ‘lucu’ dalam bahasa Bugis siswa kelas VIII SMP Negeri 1 Soppeng Kabupaten Soppeng berada pada kategori mampu. Keywords: Menulis, Cerita Mappadicawa ‘Lucu’, Bahasa Bugis