Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PELATIHAN KEWIRAUSAHAAN UMKM DI KELURAHAN BUGANGAN SEMARANG Dian Prasetyo Widyaningtyas; Wulandari; Bonaventura Hendrawan Maranata; Andini Galih Ayu Puspitasari; Tan Marcella Wijaya
BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 3 No. 4 (2022)
Publisher : Universitas Majalengka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (528.672 KB) | DOI: 10.31949/jb.v3i4.2961

Abstract

Sebagai tulang punggung perekonomian Indonesia, UMKM di Indonesia menggerakkan begitu banyak aktivitas ekonomi termasuk memproduksi dan mendistribusikan kebutuhan dasar masyarakat seperti makanan ke hampir seluruh masyarakat Indonesia. Para pelaku UMKM tentunya harus didukung dengan pengetahuan atau keterampilan bisnis dan kewirausahaan supaya dapat menjalankan bisnisnya dengan berkelanjutan. Pelatihan kewirausahaan yang diselenggarakan oleh Prodi Manajemen di lingkungan kelurahan Bugangan Semarang mendapat respon baik dari masyarakat karena dinilai sangat bermanfaat. Kata Kunci: ekonomi; kewirausahaan; pelatihan