Ellya Rahmawati
UPGRIS

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISIS PERKEMBANGAN SOSIAL EMOSIONAL ANAK USIA 5-6 TAHUN MELALUI PERMAINAN LINTANG ALIH DI PONDOK PESANTREN ANAK IBROHIMIYYAH Mawaddati Mawaddati; Ismatul Khasanah; Ellya Rahmawati
Wawasan Pendidikan Vol 2, No 2 (2022): Agustus 2022
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26877/wp.v2i2.10001

Abstract

Analisi Perkembangan Sosial Emosional Anak Usia dini sangat penting dilakukan terutama pada anak usia 5-6 tahun di lingkungan Pondok Pesantren. Sehingga ketika anak masuk kejenjang berikutnya sudah mempunyai bekal dan terbiasa mandiri, kemudian cepat berbaur dengan teman sebayanya. Melalui permainan lintang alih ananda di didik untuk mempunyai sifat sosial yang tinggi. Pada usia prasekolah anak-anak belajar menguasai dan mengekspresikan emosi. Pada usia enam tahun anak-anak memahami konsep emosi yang lebih kompleks, seperti kecemburuan, kebanggaan, kesedihan dan kehilangan, tetapi anak-anak masih memiliki kesulitan di dalam menafsirkan emosi orang lain.