Claim Missing Document
Check
Articles

Found 4 Documents
Search

Pengaruh Sistem Pengendalian Mutu dan Kompetensi Auditor Dalam Meningkatkan Kualitas Audit David HM Hasibuan; Vanny Silviana Wijaya
Jurnal Ilmiah Akuntansi Kesatuan Vol 8 No 2 (2020): JIAKES Edisi Agustus 2020
Publisher : Institut Bisnis dan Informatika Kesatuan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37641/jiakes.v8i2.380

Abstract

The increasing number of public accounting firms in Indonesia certainly creates very tight competition among public accounting firms in getting clients. With the existence of the cases related to external auditors, it is very natural that companies become very critical in selecting public accounting firms. To overcome this, public accounting firms and public accountants need to improve their audit quality in order to produce relevant and reliable information so as to make accounting information useful in making decisions. This research aims to analyze the effects of the quality control system and auditor competence in improving audit quality on public accountant auditors in Jakarta. The research method used in this research was descriptive research with a quantitative approach. The population was all public accountant auditors registered in Directory AP & KAP 2019 in the Jakarta area compiled by the Indonesian Institute of Certified Public Accountants (IAPI). The sampling technique was convenience sampling. The type of data was primary data using a questionnaire as a primary data collection method. The data analysis technique was the statistical analysis method using the SPSS program. The processing method was multiple linear regression analysis. The results show that partially there is a positive and significant effect of the quality control system (significance value of 0,000 < 0,05 and t count value of 5,995 > 1,969) and auditor competence (significance value of 0,000 < 0,05 and t count value of 8,859 > 1,969) in improving audit quality on public accountant auditors in Jakarta. Moreover, the results of this research also indicate that there is a positive and significant effect of the quality control system and auditor competence simultaneously in improving audit quality on public accountant auditors in Jakarta, which is illustrated by a significance value of 0,000 < 0,05 and F count value of 173,519 > 3,029. Keywords: Quality Control System, Auditor Competence, Audit Quality
Pengaruh Temuan Audit Dan Tindak Lanjut Hasil Pemeriksaan Terhadap Tingkat Pengungkapan Laporan Keuangan Pada Kementerian Ghina Imtinan; David HM Hasibuan
Jurnal Ilmiah Akuntansi Kesatuan Vol 9 No 2 (2021): JIAKES Edisi Agustus 2021
Publisher : Institut Bisnis dan Informatika Kesatuan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37641/jiakes.v9i2.488

Abstract

Masyarakat saat ini menuntut akuntabilitas publik agar semakin menguat. Akuntabilitas publik dapat diartikan sebagai pemberian informasi maupun pengungkapan (disclosure) kepada pihak yang memiliki kepentingan mengenai kinerja dan aktivitas financial pemerintah. Pemerintah pusat dan daerah, dituntut juga untuk dapat memenuhi hak-hak publik karena perannya sebagai pemberi informasi. Dalam pemeriksaan laporan keuangan dimungkinkan untuk ditemukan temuan audit. Dari temuan tersebut BPK akan memberikan rekomendasi untuk ditindaklanjuti. Tindak lanjut hasil pemeriksaan akan meningkatkan kualitas laporan keuangan. Kualitas laporan keuangan yang baik tercermin dari tingkat pengungkapan yang semakin tinggi. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh temuan audit dan tindak lanjut hasil pemeriksaan terhadap tingkat pengungkapan laporan keuangan kementerian. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif. Teknik analisisnya yaitu anaisis regresi berganda. Penelitian ini menggunakan sampel terpilih yaitu 13 kementerian di Indonesia selama periode pengamatan. Pengumpulan data dilakukan dengan cara dokumentasi yaitu mengambil dari internet dan literlatur. Hasil penelitian ini menunjukan hasil bahwa secara parsial atau uji t oleh uji SPSS disimpulkan bahwa temuan audit dan tindak lanjut hasil pemeriksaan berpengaruh terhadap tingkat pengungkapan laporan keuangan kementerian. Untuk hasil uji f atau secara simultan temuan audit dan tindak lanjut hasil pemeriksaan berpengaruh terhadap tingkat pengungkapan laporan keuangan. Hasil uji simultan ini sesuai dengan teori yang mengatakan bahwa temuan yang ditemukan dan diberikan rekomendasi kemudian di tindaklanjuti akan meningkatkan pengungkapan laporan keuangan. Dalam penelitian ini terdapat saran yang mungkin bermanfaat bagi kementerian yaitu agar mempertimbangkan temuan audit dan tindak lanjut hasil pemeriksaan untuk meningkatkan pengungkapan laporan keuangannya. Untuk peneliti selanjutnya juga diharapkan dapat menambahkan sampel, tahun pengamatan atau menambah jumlah variabel agar hasil penelitian lebih variatif. Kata Kunci: Temuan Audit, Tindak Lanjut Hasil Pemeriksaan, Tingkat Pengungkapan Laporan Keuangan
Pengaruh Kualitas Layanan dan Produk Mobile Banking terhadap Kepuasan Nasabah (Studi Kasus Pada PT Bank Sinarmas Tbk Cabang Bogor) Bintang Sahala Marpaung; David HM Hasibuan; Annaria Magdalena Marpaung; anda Septian Afiani
REMIK: Riset dan E-Jurnal Manajemen Informatika Komputer Vol. 7 No. 4 (2023): Volume 7 Nomor 4 Oktober 2023
Publisher : Politeknik Ganesha Medan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33395/remik.v7i4.12991

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh pesatnya pengguna mobile banking Hal ini disebabkan karena meningkatnya kebutuhan masyarakat. Salah satu kebutuhan masyarakat akan pengguna internet yaitu kebutuhan terhadap fasilitas bank yang dapat mempermudah masyarakat dalam bertransaksi. Dengan kualitas layanan dan Produk Mobile Banking Simobi fasilitas bank yang baik dapat mempengaruhi kepuasan nasabah dan membantu Nasabah dalam bertransaksi. Penelitian ini bertujuan Untuk mengetahui pengaruh Kualitas layanan pada Mobile Banking SIMOBIplus terhadap kepuasan nasabah pada Bank Sinarmas Tbk, Untuk mengetahui pengaruh kualitas Produk pada Mobile Banking SIMOBIplus terhadap kepuasan nasabah pada Bank Sinarmas Tbk, Untuk mengetahui pengaruh Kualitas Layanan dan kualitas Produk pada Mobile Banking SimobiPlus terhadap kepuasan Nasabah pada Bank Sinarmas Tbk. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Pengambilan sampel dengan metode simple random sampling. Data yang digunakan adalah data primer yang diperoleh dari hasil pengisisan kuesioner. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah kuesioner. Pada penelitian ini menggunakan metode analisis regresi linier berganda dengan memenuhi uji asumsi klasik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara parsial Pengaruh Kualitas dan Produk Mobile Banking berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan nasabah Bank Sinarmas Tbk.
Pengaruh Temuan Audit Dan Tindak Lanjut Hasil Pemeriksaan Terhadap Tingkat Pengungkapan Laporan Keuangan Pada Kementerian Ghina Imtinan; David HM Hasibuan
Jurnal Ilmiah Akuntansi Kesatuan Vol. 9 No. 2 (2021): JIAKES Edisi Agustus 2021
Publisher : Institut Bisnis dan Informatika Kesatuan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37641/jiakes.v9i2.488

Abstract

Masyarakat saat ini menuntut akuntabilitas publik agar semakin menguat. Akuntabilitas publik dapat diartikan sebagai pemberian informasi maupun pengungkapan (disclosure) kepada pihak yang memiliki kepentingan mengenai kinerja dan aktivitas financial pemerintah. Pemerintah pusat dan daerah, dituntut juga untuk dapat memenuhi hak-hak publik karena perannya sebagai pemberi informasi. Dalam pemeriksaan laporan keuangan dimungkinkan untuk ditemukan temuan audit. Dari temuan tersebut BPK akan memberikan rekomendasi untuk ditindaklanjuti. Tindak lanjut hasil pemeriksaan akan meningkatkan kualitas laporan keuangan. Kualitas laporan keuangan yang baik tercermin dari tingkat pengungkapan yang semakin tinggi. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh temuan audit dan tindak lanjut hasil pemeriksaan terhadap tingkat pengungkapan laporan keuangan kementerian. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif. Teknik analisisnya yaitu anaisis regresi berganda. Penelitian ini menggunakan sampel terpilih yaitu 13 kementerian di Indonesia selama periode pengamatan. Pengumpulan data dilakukan dengan cara dokumentasi yaitu mengambil dari internet dan literlatur. Hasil penelitian ini menunjukan hasil bahwa secara parsial atau uji t oleh uji SPSS disimpulkan bahwa temuan audit dan tindak lanjut hasil pemeriksaan berpengaruh terhadap tingkat pengungkapan laporan keuangan kementerian. Untuk hasil uji f atau secara simultan temuan audit dan tindak lanjut hasil pemeriksaan berpengaruh terhadap tingkat pengungkapan laporan keuangan. Hasil uji simultan ini sesuai dengan teori yang mengatakan bahwa temuan yang ditemukan dan diberikan rekomendasi kemudian di tindaklanjuti akan meningkatkan pengungkapan laporan keuangan. Dalam penelitian ini terdapat saran yang mungkin bermanfaat bagi kementerian yaitu agar mempertimbangkan temuan audit dan tindak lanjut hasil pemeriksaan untuk meningkatkan pengungkapan laporan keuangannya. Untuk peneliti selanjutnya juga diharapkan dapat menambahkan sampel, tahun pengamatan atau menambah jumlah variabel agar hasil penelitian lebih variatif. Kata Kunci: Temuan Audit, Tindak Lanjut Hasil Pemeriksaan, Tingkat Pengungkapan Laporan Keuangan