This Author published in this journals
All Journal Anterior Jurnal
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

GAMBARAN FUNGSI KELUARGA PADA REMAJA AKHIR: Overview of Family Functions in Late Adolescence Yulianti Yulianti; Tri Nur Aini Noviar; Rizka Zaini Muslim
Anterior Jurnal Vol. 21 No. 3 (2022): Anterior Jurnal
Publisher : ​Institute for Research and Community Services Universitas Muhammadiyah Palangkaraya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33084/anterior.v21i3.3773

Abstract

Fase remaja merupakan tahapan transisi dari fase anak-anak menuju fase dewasa. Fase Remaja diwarnai dengan kepribadian dan lingkungan yang berkembang juga adanya krisis ciri-ciri. Pada tahapan ini, keluargalah yang memiliki kiprah yang sangat krusial. Keluarga merupakan lingkungan pertama kali berpengaruh. Penelitian yang memiliki tujuan untuk mengetahui fungsi keluarga dan komunikasi dalam keluarga berdasarkan teori family assessment device ini menggunakan metode kuantitatif dengan pendekatan deskriptif. Sampel pada penelitian ini terdiri dari 81 mahasiswa yang merupakan remaja akhir rentang 19 - 22 tahun. Melalui teknik pencarian data informasi lapangan, wawancara, dan studi pustaka diperoleh hasil aspek problem solving, communication, roles, affective responsiveness, affective involvement, behavior control, general functioning pada remaja berada pada posisi cukup sesuai dan sangat sesuai yaitu 77,47% - 81,73%. Dengan teknik analisis naratif dapat disimpulkan bahwa struktural dan organisasional serta pola transaksi dalam keluarga dapat menggambarkan fungsi keluarga pada remaja.