I Made Tamanbali
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN EKSPOSITORY UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA I Made Tamanbali
Daiwi Widya Vol 6, No 2 (2019)
Publisher : Universitas Panji Sakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37637/dw.v6i2.214

Abstract

Penelitian ini dilaksanakan di SD Negeri 3 Peliatan, tepatnya di kelas V Semester I tahun ajaran 2016/2017. Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui apakah model pembelajaran Ekspository mampu meningkatkan prestasi belajar matematika siswa. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode tes, sedangkan instrument yang digunakan dalam mengumpulkan data hasil penelitian adalah tes prestasi belajar. Sedangkan metode analisis datanya adalah analisis data deskriptif. Hasil dari penelitian yang dilakukan adalah terjadinya peningkatan nilai dari rata-rata awal 53,3 pada siklus I naik menjadi 60,8 dan pada siklus II naik menjadi 67,7. Dari hasil yang diperoleh dapat disimpulkan bahwa model pembelajaran ekspository dapat meningkatkan prestasi belajar siswa.