Mila Kusuma Wardani
Program Studi Teknik Sipil, Institut Teknologi Adhi Tama Surabaya, Surabaya

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Perbandingan Tinggi awal Timbunan dengan Indeks Kompresi (Cc) Berdasarkan Rumus Empiris Laboratorium Dengan Lapangan Mila Kusuma Wardani; Anasthasya Adelia
Prosiding Seminar Nasional Sains dan Teknologi Terapan 2022: Energi Terbarukan dan Keberlanjutannya di Berbagai Sektor
Publisher : Institut Teknologi Adhi Tama Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Perhitungan ketinggian awal timbunan pada teknik perbaikan dengan prekompresi diatas tanah dasar lunak membutuhkan parameter utama nilai Cc dalam perhitungan. Namun pada beberapa kondisi tidak tersedia data sehingga dibutuhkan rumus empiris. Pada ruas Jalan Palmboom – Romokalisari Surabaya dilakukan perhitungan Hawal timbunan dengan rumus empiris berdasarkan studi terdahulu. Hasil menunjukkan bila menggunakan korelasi empiris data laboratorium, perbedaan nilai Cc berkisar 30% - 70%. Sedangkan untuk perhitungan kebutuhan Hawal timbunan, asumsi tanah terkonsolidasi normal ataupun terkonsolidasi lebih memiliki perbedaan yang hampir sama bila menggunakan korelasi empiris laboratorium. Pada kondisi terkonsolodasi normal dengan penggunaan korelasi empiris laboratorium perbedaan 17 – 23% dan 18 % - 24% pada kondisi konsolidasi berlebih. Bila digunakan data korelasi empiris lapangan kebutuhan Hawal memiliki perbedaan 13% - 32%  pada kondisi tanah terkonsolidasi normal atau konsolidasi berlebih.