Frita Ferlita Shafri Djohan
Unknown Affiliation

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

UJI DAYA ANTIBAKTERI EKSTRAK DAUN SIRIH MERAH (Piper crocatum) TERHADAP BAKTERI Porphyromonas gingivalis SEBAGAI TERAPI PENUNJANG PERIODONTITIS KRONIS Frita Ferlita Shafri Djohan; Florence Meliawaty
Medika Kartika : Jurnal Kedokteran dan Kesehatan Vol 5 No 3 (2022): Medika Kartika : Jurnal Kedokteran dan Kesehatan
Publisher : Fakultas Kedokteran Universitas Jenderal Achmad Yani

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Porphyromonas gingivalis merupakan bakteri patogen dalam penyakit periodontitis kronis. Kandungan senyawa organik daun sirih merah (Piper crocatum) memiliki efek antibakteri. Ekstrak Piper crocatum diharapkan dapat digunakan sebagai terapi penunjang penyakit periodontitis kronis. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efek antibakteri ekstrak Piper crocatum melalui uji daya hambat terhadap Porphyromonas gingivalis. Prosedur kerja dengan membuat sampel ekstrak etanol 80% daun sirih merah dengan konsentrasi 2,5%; 5%; dan 10% dalam 10 mL DMSO 10%. Kultur biakan bakteri P. gingivalis ATCC 33277 di media Lempeng Agar Darah (LAD). Uji daya hambat dengan metode Kirby Bower pada konsentrasi ekstrak 2.5%, 5%, 10% pengulangan sebanyak tiga kali pada LAD berisi bakteri. Hasil uji daya hambat yaitu tidak didapat zona bening pada konsentrasi ekstrak 2.5%, 5%, 10%. Kontrol positif tidak ada dan kemungkinan bakteri terkontaminasi dapat menjadi penyebab zona bening tidak terbentuk. Ekstrak Piper crocatum pada konsentrasi 2,5%, 5%, dan 10% tidak memiliki efek terhadap bakteri P. gingivalis. DOI : 10.35990/mk.v5n3.p308-320
Management of Chronic Pericoronitis of Lower Third Molars with Periodontal Operculectomy Surgical Approach (Case Report) Frita Ferlita Shafri Djohan; Viona Hartika Yusma; Rika Nurmalasari Nasution
Jurnal EduHealth Vol. 13 No. 01 (2022): Jurnal EduHealth, April - September 2022
Publisher : Sean Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (429.422 KB)

Abstract

Pericoronitis is an acute or chronic periodontal inflammation around the crown of a partially erupted mandibular third molar.A 24-year-old female patient came with a complaint of pain in the lower right lower back tooth for the past three months, disturbing her eating and making her feel uncomfortable. Extraoral examination revealed no abnormalities in the patient and intraoral examination revealed soft tissue covering the occlusal portion of tooth 48 which had partially erupted. Operculectomy was performed at region 48 using a scalpel and blade to eliminate pericoronitis. The prognosis in this case is good. Treatment results showed soft tissue healing within 1 month in accordance with the expected prognosis