Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : JABI: Jurnal Abdimas Bhakti Indonesia

PELATIHAN TENTANG TEKNOPRENEUR UNTUK MENUMBUHKAN SEMANGAT WIRAUSAHA KEPADA PESERTA KURSUS DI LKP LESTARI KOMPUTER SLAWI Sonhaji Sonhaji; Sri Lestari
JABI: Jurnal Abdimas Bhakti Indonesia Vol 3 No 2 (2022): Desember
Publisher : UNIVERSITAS BHAMADA SLAWI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36308/jabi.v3i2.446

Abstract

Di jaman moderen saat ini dengan perkembangan teknologi yang begitu pesat, persaingan usaha, peningkatan penjualan bagi setiap pelaku usaha dengan transaksi perdagangan, baik perdagangan konvensional maupun perdagangan melalui online atau e-commerce (perdagangan elektronik) sangat penting karena harus terus mengikui perkembangan zaman. Lembaga Kursus dan Pelatihan (LKP) dengan peserta didik kurang lebih 30 di setiap angkatan dengan berbagai Program pelatihan, peserta kursus dengan berbagai latar pendidikan dan berusia produktif, sebagian besar telah melakukan transaksi penjualan melalui E-Commerce baik dalam rangka penjualan maupun pembelian. Metode pelaksanaan adalah dengan pelatihan tentang teknopreneur khususnya penjualan online melalui e-commerce, dimulai dari memulai usaha, pengenaln google bisnis, pengenalan situs WEB, pemasaran konten dan cara mendirikan toko online shop Hasil kegiatan ini peserta kursus mendapatkan pemahaman tentang teknopreneur
PELATIHAN DIGITAL MARKETING PRODUK LOKAL DI DESA HARJOSARI KIDUL KAB. TEGAL Sri Lestari; Yuli Nurasri; Muhammad Nursyams Hilmi; Sonhaji Sonhaji
JABI: Jurnal Abdimas Bhakti Indonesia Vol 4 No 1 (2023): Juni
Publisher : UNIVERSITAS BHAMADA SLAWI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36308/jabi.v4i1.502

Abstract

Perkembangan industri 4.0 dan transformasi digital saat ini menjadi kunci utama bergeraknya usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) di Indonesia. Namun mereka masih menghadapi tiga persoalan pelik yakni minimnya literasi digital untuk pemasaran, perlunya modal usaha dan kesulitan dalam distribusi logistik. Peluang pasar di era digital terlihat semakin terbuka dan akan menghasilkan banyak keuntungan yang akan diperoleh jika saja UMKM cerdas bertransformasi memanfaatkan tren digitalisasi. Digital marketing tidak hanya membantu UMKM meningkatkan penjualan, tetapi juga membantu mereka membangun merek, meningkatkan visibilitas, dan membangun hubungan yang lebih baik dengan pelanggan. Selain memiliki pemahaman digital marketing yang baik, UMKM juga dapat memanfaatkan tool Business Model Canvas untuk memberikan gambaran terkait usaha yang akan dan yang sedang dijakankan oleh UMKM.