Claim Missing Document
Check
Articles

Found 4 Documents
Search

PENGENALAN DAN PELATIHAN DESAIN GRAFIS MENGGUNAKAN CANVA PADA SMP CAHAYA ASHILLA Agung Siswopranoto; Galuh Saputri; Ria Ester
KOMMAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol 3, No 3 (2022): KOMMAS: JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT
Publisher : KOMMAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (765.134 KB)

Abstract

Perkembangan aplikasi di bidang teknologi informasi saat ini sangat memberikan pengaruh yang besar di berbagai bidang. Khususnya pada salah satu bidang industri kreatif seperti periklanan, papan nama, dan desain grafis.  Dalam zaman digital dan serab teknologi saat ini, sangat pesat perkembangan dari design world. Contohnya pada siswa/i yang sedang bersekolah butuh diberikan ilmu tentang multimedia khususnya graphic design untuk persiapan skill setelah lulus sekolah menuju dunia kerja, kemudian pengguna terbesar internet di Indonesia yaitu remaja. Remaja awal yang sering bereksperimen dengan suatu hal yang baru dan keingintahuan yang tinggi adalah remaja setingkat SMP. Karena itu, pelatihan keahlian berupa desain grafis dan pemasaran iklan dan poster online sangat penting dikenalkan kepada remaja setingkat SMP. Tempat pelaksanaan PKM yaitu di SMP Cahaya Ashilla yang berlokasi di Tanjung Pasir, Kabupaten Tangerang. Pada pengenalan dan pelatihan desain ini menggunakan aplikasi Canva. Dengan diberikannya bekal desain grafis, diharapkan para siswa/i kelas VII SMP Cahaya Ashilla setelah lulus sekolah dapat berkompetisi di dunia kerja, dapat memajukan kualitas karya dan kreativitas yang berguna untuk masyarakat dan diharapkan pelatihan desain grafis ini bisa memberikan manfaat yang positif untuk siswa/i SMP Cahaya Ashilla.
SOSIALIASI PEMANFAATAN TEKNOLOGI DIGITAL DALAM PENJUALAN TOKO DI SHOPEE UNTUK MENDUKUNG PEMASARAN UMKM DI DESA DANGDANG Ria Ester; Agung Siswopranoto; Galuh Saputri
Abdi Jurnal Publikasi Vol. 1 No. 3 (2023): Januari
Publisher : Abdi Jurnal Publikasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Today's technology continues to grow and the benefits of using the internet are felt for the users. Some people feel dependent on the internet, including the activities of Micro, Small and Medium Enterprises (MSMEs) in utilizing information technology to run their business, especially in the digitalization era. Regional superior products have the potential to be further developed according to natural conditions and the local environment, so that they can be competitive and can improve people's welfare. Regional superior products, are products in the form of services and goods with uniqueness or characteristics at the village level or at the village, sub-district, district and provincial levels, which are produced by MSMEs. Application of science and technology from universities as an effort to develop regional superior products, so that they are competitive in the domestic market and even reach dynamic foreign countries. Through community service activities, Pamulang University lecturers in the Informatics Engineering study program took a role in socializing the role of information and communication technology in socialization activities on the use of digital technology in viewing products and taking shop sales results at Shopee to support MSME marketing. and helping the MSME community in Dangdang Village, Tangerang. in developing its business to improve marketing. By studying the use of the Shopee marketplace, it is hoped that Dangdang Village women will develop marketing skills through the Shopee marketplace to compete in the outside world in order to become successful and competent, increase their creativity and quality of work so that it is useful for them and the community.
SOSIALISASI INTERNET SEHAT DI KALANGAN REMAJA UNTUK MEMINIMALKAN DAMPAK NEGATIF DARI BERINTERNET PADA SMP ISLAM AL WASATIYAH Agung Siswopranoto; Aulia Ikhsan; Galuh Saputri; Iis Aisyah; Ria Ester
Jurnal Ilmu Komputer Vol 4 No 2 (2021): Jurnal Ilmu Komputer (JIK)
Publisher : LPPM-STMIK Pranata Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi saat ini sangat merajalela di kalangan masyarakat terutama di kalangan remaja. Teknologi informasi yang sering digunakan oleh remaja seperti telepon seluler, video call, media sosial dan berbagai situs penghubung seperti facebook yang sangat membantu sebagai alat multifungsi, karena multifungsi tersebut remaja banyak menggunakan teknologi secara positif maupun negatif. Selain itu, teknologi informasi dan komunikasi yang sangat berkembang pesat saat ini ialah internet. Di era pandemik seperti sekarang ini internet sangat berguna, dengan adanya pembatasan pembelajaran tatap muka, maka dilakukanlah sekolah from home (sekolah online), dimana siswa/i diharuskan belajar online dengan internet. Namun dengan kondisi yang seperti ini tidak banyak siswa/i menyalahgunakan fungsi internet tersebut, dimana siswa/i menggunakan internet untuk gaming, media sosial, dan browsing yang tidak sama sekali berhubungan dengan pembelajaran yang dianjurkan. Mayoritas pengguna internet di Indonesia adalah remaja. Remaja merupakan kelompok masyarakat yang berada pada rentang usia 9-18 tahun. Dilihat dari perkembangan usianya, remaja setingkat SMP merupakan remaja awal yang sedang berada di dalam krisis identitas, cenderung memiliki rasa ingin tahu yang tinggi, selalu ingin mencoba hal-hal baru, mudah terpengaruh oleh teman sebaya (peer group), dan mulai suka memperluas hubungan antar pribadi dan berkomunikasi secara lebih dewasa. Oleh karena itu, keberadaan internet dapat memberikan manfaat positif maupun negatif tergantung pada aktivitas online dan kemampuan mereka dalam memilah dan memilih informasi.Guna meminimalkan dampak negatif internet pada siswa di SMP Islam Al-Wasatiyah yang merupakan sekolah menengah pertama swasta, oleh karena itu penulis mengajukan proposal yang berjudul “Sosialisasi Internet Sehat Di Kalangan Remaja Untuk Meminimalkan Dampak Negatif Dari Berinternet Pada SMP Islam Al-Wasatiyah”.
PELATIHAN MICROSOFT OFFICE WORD UNTUK MENINGKATKAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PADA SMP NEGERI 02 MARGOYOSO Galuh Saputri; Ria Ester; Agung Siswopranoto
Abdi Jurnal Publikasi Vol. 1 No. 6 (2023): Juni
Publisher : Abdi Jurnal Publikasi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The participation of technology and information is currently very much needed, especially in the current era of the Industrial Revolution 4.0. Junior high school (SMP) students are required to have more skills than to face the challenges of technological developments in general. Because in the junior high school curriculum an independent learning curriculum has been implemented, which means implementing face-to-face learning programs and project system learning. SMP Negeri 02 Margoyoso is one of the junior high schools that implements the independent learning curriculum program. At this school there are no subjects that specifically conduct further discussions regarding the use of Microsoft Office applications on Windows such as Excel, Word and Power Point. Although this application is very useful for students, especially with vocational offices. This application is useful both in doing schoolwork or activities in the environment around them. For this reason, this Microsoft Office training was held so that it can improve student learning both in carrying out daily tasks at school and as their basic provision after leaving school later, so that it can be applied in high school or when they are in college and work environment. The aim of this community partnership program is to improve students' computer skills, especially Microsoft Word, Excel and Power Point. At least as easy as Microsoft Word, Excel and Power Point, with the specific tools they use to create financial reports such as using margins, entering text into tables, formatting dates and times, and using formulas for addition, subtraction, division and multiplication and drafting forms precise and correct mathematical logic that can be applied to complete tasks and obligations at SMP Negeri 02 Margoyoso.