Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

DMAIC DALAM MENURUNKAN SCRATCH KOMPONEN PRODUK METER CLUSTER Erna Erviyana; Popy Yuliarty; Atiek Ike Wijayanti
Jurnal PASTI (Penelitian dan Aplikasi Sistem dan Teknik Industri) Vol 16, No 3 (2022): Jurnal PASTI
Publisher : Universitas Mercu Buana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22441/pasti.2022.v16i3.005

Abstract

Perusahaan X memproduksi komponen kendaraan bermotor, dengan produksi komponen Glass Front untuk produk Meter Cluster. Ditemukan empat jenis cacat produk yaitu scratch, finger mark, foreign material dan crack. DMAIC digunakan pada penelitian. Hasil penelitian ini menunjukkan cacat terbesar adalah scarcth sebesar 59% dari total cacat produk,rata-rata DPMO sebesar 4073,99 nilai sigma 4,1.Berdasarkan fishbone diagram ditemukan empat penyebab utama yaitu tidak ada alat bantu dan standrat kebersihan. Edukasi dan standart penanganan suplier dan perusahaan yang belum standart. Bahan plastik terlalu tipis serta material yang digunakan tidak kuat. Rekomendasi perbaikan yaitu: membuat standart limit sample untuk operator, mengganti bahan plastik dengan yang lebih tebal dan kuat dengan menambah partisi, memodifikasi partisi box glass front, mengubah metode menyeka untuk kebersihan komponen glass front, memakai alat bantu untuk membersihkan komponen dengan kain lap dan melakukan edukasi cara pengecekan yang lebih detail. Dengan menerapkan kebijakan ini, berhasil menaikkan angka sigma dari 4,1 menjadi 4,6.