Martha Loupatty, Martha
Jurusan Pendidikan Fisika Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Musamus

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Kajian Pendekatan Multirepresentasi dalam Konteks Pembelajaran Fisika Nikat, Rikardus Feribertus; Loupatty, Martha; Zahroh, Shofie Hikmatuz
Jurnal Pendidikan dan Ilmu Fisika Vol 1 No 2 (2021): December 2021
Publisher : Universitas Garut

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52434/jpif.v1i2.1449

Abstract

Pendekatan multirepresentasi merupakan salah satu pendekatan yang menekankan beberapa sudut pandang makna dalam bentuk representasi verbal, gambar, persamaan, diagram, tabel dan grafik. Bantuan pendekatan multirepresentasi dalam pembelajaran fisika dapat meningkatkan proses dan evaluasi pembelajaran fisika. Beberapa fitur multirepresentasi dalam pembelajaran fisika memberikan dampak yang signifikan pada laur pembelajaran fisika. Secara umum tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan secara kualitatif peranan pendekatan multirepresentasi dalam meningkatkan kualitas pembelajaran fisika secara komprehensif. Secara khusus kajian penelitian ini adalah pendekatan multirepresentasi dapat terintegrasi ke dalam beberapa model, media, strategi dan metode pembelajaran. Fisika serta pengaruhnya terhadap kemampuan kognitif mulai dari level rendah hingga level tinggi.  Metode penelitian ini adalah kualitatif dengan pendekatan kajian Pustaka dengan berbagai sumber berupa artikel jurnal dan beberapa literatur lainnya. Hasil review sumber referensi menunjukan bahwa pendekatan multirepresentasi dapat dintegrasikan pada beberapa model, media, strategi, metode, dan pendekatan pada pembelajaran fisika sehingga mampu meningkatkan beberapa kemampuan kognitif seperti kemampuan pemecahan masalah, argumentasi, pemahaman konsep fisika siswa.
Improving the Competence of Teacher Candidate: Evaluation of the Effectiveness of Experiential Learning GURU Model assisted by Flip-HTML : : Evaluation of the Effectiveness of Experiential Learning GURU Model assisted by Flip-HTML Nirtha, Eva; Patawaran, Nilfred; Jecsen Pongkendek, Jesi; Loupatty, Martha
International Journal of Business, Law, and Education Vol. 4 No. 1 (2023): International Journal of Business, Law, and Education
Publisher : IJBLE Scientific Publications Community Inc.

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56442/ijble.v4i1.143

Abstract

This study aims to evaluate the effectiveness of the Experiential Learning GURU Model Flip-HTML assisted by Flip-HTML. This research uses the CIPP evaluation method by Stuffbleam, which consists of context, inputs, processes, and products. The research approach uses a mixed method approach, namely the sequential exploratory model, using a qualitative approach first, then the next stage using a quantitative approach. Data collection techniques use questionnaires, observation, and interviews. The subject of research is prospective primary school education teachers. Qualitative data were analyzed using the Miles and Huberman model, while quantitative data were processed by calculating percentages and categorization. The results of this study show that the context has been perfect, the input is quite good, the process is excellent, and the results are categorized as very good. Thus, the Experiential Learning model of Flip-HTML assisted teachers effectively improves prospective teachers' competence, but it still requires adequate internet facilities so that all prospective teachers can easily access it