Okta Savira Devi Nanda
Universitas Muhammadiyah Jember

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Pemberian Air Rebusan Seledri dan Senam Hipertensi Pada Penderita Tekanan Darah Tinggi Cahya Tri Bagus; Okta Savira Devi Nanda
Jurnal Penelitian Ilmu Sosial dan Eksakta Vol. 2 No. 1 (2022): September
Publisher : Indonesian Journal Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47134/trilogi.v2i1.38

Abstract

Kemarahan adalah emosi yang telah menerima banyak perhatian penelitian karena memunculkan peningkatan kardiovaskular yang kuat. Hipertensi adalah tekanan darah berada di atas 140/90 mmHg. Alternatif yang bisa dilakukan oleh petugas kesehatan dalam menurunkan tekanan darah yaitu memberikan pendidikan kesehatan dan perlakuan pemberian air rebusan seledri serta senam hipertensi. Penelitian ini merupakan penelitian pra-experiment one group and pretest and posttest. Dalam penelitian ini yang menjadi responden penelitian adalah usia dewasa. Penelitian ini dilakukan pada bulan Oktober 2020 di Desa Tempurejo, Mumbulsari dan Ambulu Kabupaten Jember dengan jumlah 23 responden. Hasil uji menggunakan wiloxcon pada nilai nilai 0,009 < α 0,05 yang artinya ada peningkatan pengetahuan pada penderita hipertensi setelah diberikan penyuluhan tentang pendidikan kesehatan di Desa Tempurejo, Mumbulsari dan Ambulu. Sehingga disimpulkan bahwa ada pengaruh pendidikan kesehatan, air rebusan seledri serta senam hipertensi terhadap penurunan tekanan darah.