Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Pengaruh Hasil UAV atau Drone Dalam Inventarisasi Lahan Untuk Niatan Penggunaan Pada Kegiatan Pembebasan Lahan Ezra Farabi Umar
Jurnal Teknologi Berkelanjutan Vol 11 No 02 (2022): Vol 11 No. 02
Publisher : Lambung Mangkurat University Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/jtb.v11i02.227

Abstract

UAV or Drone shows a very good influence in land inventory activities for land acquisition activities based on their ability to collect data. Currently, at least UAVs or drones can provide five types of data in the form of orthophoto maps, topographic maps, high-resolution photos, videography and 3D images. This study aims to find out how the views of land acquisition actors in the adoption of drone technology and their views on the data that can be collected by UAVs or drones. This research was conducted using the Framework Technology Acceptance Model covering 280 respondents who contained land acquisition actors from various sectors of work ranging from plantations, mining, petroleum, and civil works. The method in this study is a quantitative method with a research instrument in the form of a questionnaire. The data that has been collected is then analyzed using SEM PLS (Partial Least Square Structural Equation Modeling) analysis using the help of the SmartPLS program. The results of the study show that the perceived ease of use, perceived usefulness, and output of drones affect the intention of land acquisition actors to adopt UAV or Drone technology
KAJIAN PRODUKTIVITAS MESIN BOR FURUKAWA ROCK DRILL PCR 200 DALAM PENYEDIAAN LUBANG LEDAK PADA PENAMBANGAN BATU ANDESIT PT. SULENCO WIBAWA PERKASA KABUPATEN MEMPAWAH PROVINSI KALIMANTAN BARAT Ezra Farabi Umar; - Syahrudin; M. Khalid Syafrianto
JeLAST : Jurnal Teknik Kelautan , PWK , Sipil, dan Tambang Vol 6, No 3 (2019): JURNAL MAHASISWA TEKNIK SIPIL EDISI DESEMBER 2019
Publisher : JeLAST : Jurnal Teknik Kelautan , PWK , Sipil, dan Tambang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (568.095 KB) | DOI: 10.26418/jelast.v6i3.36739

Abstract

Dalam suatu kegiatan tambang terbuka, pembongkaran dilakukan dengan menggunakan dua tahapan yaitu pengeboran dan peledakan, apabila salah satu dari kegiatan tersebut terganggu maka produksi pembongkaran batuan akan terhambat. PT. Sulenco Wibawa Perkasa memiliki target pembongkaran batuan sebesar 2600 BCM hingga 3600 BCM dengan target penyediaan lubang sebanyak 30 lubang per hari. Penelitian ini ditujukan untuk mengetahui apakah produktivitas dari alat bor telah memenuhi target produksi serta hambatan pada kegiatan pengeboran. Dalam penelitian ini dilakukan metode penelitian deskriptif kuantitaf dengan cara melakukan perbandingan antara produktivitas aktual alat, target produksi dari perusahaan serta spesifikasi alat. Dalam upaya peningkatan produktivitas mesin bor dilakukan perbaikan waktu kerja dengan mengjilangkan waktu hambatan yang terjadi didalam kegiatan pengeboran. Setelah dilakukan perhitungan produktivitas dalam penyediaan lubang bor, diketahui pada kegiatan pertama Furukawa Rock Drill PRC 200 telah menyediakan 30 lubang ledak per hari dengan produktivitas sebesar 83.99 m³/jam atau 2630 BCM dimana pada kegiatan ini target pembongkaran batuan telah terpenuhi. Sedangkan pada kegiatan kedua telah menyediakan 30 lubang ledak perhari dengan produktivias sebesar 82.476 m³/jam atau 3280 BCM dimana pada kegiatan ini produktivitas alat tidak sesuai dengan target produksiKata kunci: Pengeboran, mesin bor, produktivitas