This Author published in this journals
All Journal Jurnal Repositor
Nuraini Saputri
Universitas Muhammadiyah Malang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Evaluasi Fitur LMS Universitas Muhammadiyah Malang Terhadap Kebutuhan Dosen dan Mahasiswa di Tengah Pembelajaran Daring Nuraini Saputri; Wahyu Andhyka Kusuma
Jurnal Repositor Vol 5 No 3 (2023): Agustus 2023
Publisher : Universitas Muhammadiyah Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22219/repositor.v5i3.1366

Abstract

Wabah virus covid-19 yang tengah melanda Indonesia saat ini membawa pengaruh besar terhadap sector kehidupan, termaksud sector pendidikan. Pada sector pendidikan, sistem pembelajaran yang semula tatap muka beralih ke sistem pembelajaran jarak jauh atau daring. Oleh karena itu lembaga pendidikan harus memiliki media pembelajaran berbasis teknologi untuk menunjang pembelajaran daring yang memiliki fitur lengkap dan ramah pengguna. Salah satu media pembelajaran yang sering digunakan adalah e-learning. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi fitur-fitur LMS terhadap kebutuhan dosen dan mahasiswa ditengah pembelajaran daring dengan menggunakan teknik persona HCI untuk memudahkan peneliti dalam memahami karakteristik dan variable perilaku pengguna. Hasil penelitian menunjukkan bahwa fitur yang tersedia pada LMS Universitas Muhammadiyah Malang sudah cukup lengkap untuk memenuhi kebutuhan dosen dan mahasiswa dalam pembelajaran jarak jauh atau daring. Namun masih diperlukan pengembangan lebih lanjut seperti tambahan fitur absen, notifikasi deadline tugas pada email mahasiswa dan fitur zoom atau google meet untuk pembelajaran secara virtual.