Rahmat Kurniawan
Universitas Potensi Utama Medan

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Sinergitas Fintech Syariah Dan UMKM Terhadap Pendapatan Masyarakat Rahmat Kurniawan; Annisyah Paradhita Sari
Jurnal Multidisiplin West Science Vol 1 No 02 (2022): Jurnal Multidisiplin West Science
Publisher : Westscience Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (359.805 KB) | DOI: 10.58812/jmws.v1i02.52

Abstract

Sinergitas Fintech Syariah dan Pelaku UMKM dengan hubungan partnership berpengaruhi positif terhadap pendapatan masyarakat. Kemudahan, kecepatan dan kenyamanan bertransaksi diperoleh oleh pelaku UMKM melalui transaksi secara online berdasarkan rukun dan syarat yang berlaku. Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui bagaimana sinergitas fintech syariah dan UMKM terhadap pendapatan masyarakat. Penelitian ini menggunakan metode kepustakaan (Library Research). Adapun hasil penelitian yaitu Fintech Syariah menjadikan pelaku UMKM bukan antara debitur dan kreditur dengan pendekatan bunga, melainkan dengan pendekatan patnership dengan prinsip kekeluargaan. Hal ini memberikan dampak positif baik kepada para pelaku Fintech Syariah dan pelaku UMKM dalam meningkatkan pendapatan masyarakat sehingga diharapkan persentase keuangan inklusif mengalami peningkatan dari tahun ke tahun dengan strategi penguatan ekosistem berupa sinergi antara fintech syariah, pengguna jasa fintech syariah (borrower), dan perbankan syariah (lender) selalu civil society, serta pemerintah sebagai regulator dan kalangan perguruan tinggi selaku akademisi. Pengoptimalan potensi yang ada pada fintech syariah, seperti meningkatkan kemampuan manajerial dan pemahaman terhadap akad-akad syariah sehingga mampu menghasilkan produk-produk fintech syariah berdasarkan kebutuhan UMKM. Terakhir menggali ceruk pasar yang tersedia dengan sosialisasi dan promosi yang masif terarah.