This Author published in this journals
All Journal KINAA: Jurnal
Imanuel Sampe Toding
Universitas Kristen Indonesia Toraja

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Konsep Tosangserekan dalam Menjaga dan Memelihara Alam dalam Perspektif Ekoteologi OJS UKI Toraja; Yonathan Mangolo; Imanuel Sampe Toding; Kristanto Kristanto
KINAA: Jurnal Teologi Vol 6 No 2 (2021): KINAA: Jurnal Teologi
Publisher : Publikasi dan UKI Press UKI Toraja.

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.0302/kinaa.v6i2.1983

Abstract

Kerusakan lingkungan hidup akhir-akhir ini semakin menunjukkan kekuatiran. Halnya disebabkan oleh pemanfaatan yang berlebihan oleh manusia. Dibutuhkan sebuah koonsep yang dapat mengantar manusia, khususnya dalam hal ini manusia Toraja untuk memahami kesatuan dengan alam. Kajian artikel ini menjelaskan budaya Toraja yaitu konsep Tosangserekan dalam merawat dan menjaga alam, agar hidup orang Toraja sekarang dan masa depan masih hidup berdampingan.Tujuannya adalah menemukan kembali panggilan umat Kristiani untuk melihat dan mempertahankan sifat yang berpusat pada Tuhan. dengan penerapan konsep Tosangserekan dalam dalam perspektif kristiani. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan studi literatur. Konsep Tosangserekan menekankan hubungan dengan penciptaan berasal dari keluarga yang sama menurut orang Toraja. Konsep ini dapat digunakan, namun dalam konteks yang sedikit berbeda, yaitu kesatuan dalam hubungan dengan orang lain selain keluarga dan diciptakan oleh