Tri Marwati
Universitas Swadaya Gunung Jati

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Desain Komik Digital Berbasis Nilai Karakter Sebagai Media Pembelajaran Teks Eksplanasi Siswa Sekolah Dasar Mudopar Mudopar; Ira Rahayu; Tri Marwati
Caruban: Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan Dasar Vol 5, No 1 (2022): Januari
Publisher : UNIVERSITAS SWADAYA GUNUNG JATI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (807.222 KB) | DOI: 10.33603/caruban.v5i1.6478

Abstract

Abstrak. Penelitian ini bertujuan mendesain media pembelajaran komik digital bermuatan nilai karakter sebagai media pembelajaran teks eksplanasi. Desain media komik digital ini disusun berdasarkan hasil analisis kebutuhan dari beberapa sumber yang membuktikan bahwa penggunaan media dalam proses pembelajaran, khususnya pembelajaran teks eskplanasi masih sangat minim. Jenis penelitian yang digunakan yakni penelitian pengembangan dengan tujuan untuk menghasilkan produk tertentu dan menguji produk tersebut. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik observasi, wawancara dan angket. Observasi dan wawancara dilakukan untuk menganalisis kebutuhan awal, sedangkan angket digunakan untuk menilai kelayakan media komik digital bermuatan nilai karakter yang telah didesain. Berdasarkan hasil validasi dari beberapa ahli disimpulkan bahwa komik digital bermuatan nilai karakter yang dikembangkan dapat dijadikan sebagai media pendukung dalam pembelajaran teks eskplanasi bagi siswa sekolah dasar.Kata Kunci. komik digital, nilai karakter, media, teks eksplanasi