Claim Missing Document
Check
Articles

Found 4 Documents
Search

PENGUNAAN DANA ZAKAT PADA KORBAN COVID-19 PERSPEKTIF MAQASHID SYARIAH Afifuddin Kadir; Miftahur Rahman Hakim; Fahmi Syam; Murdiansah SA Karim
Al-Tafaqquh: Journal of Islamic Law Vol 1, No 2 (2020): July
Publisher : Universitas Muslim Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33096/al-tafaqquh.v1i2.61

Abstract

Pandemi covid-19 yang terjadi di seluruh dunia termasuk Indonesia menjadikan seluruh aktifitas terhenti. Seketika aktifitas dibuat lumpuh termasuk aktifitas ekonomi. Dampak dari covid-19 ini membuat banyak karyawan yang di PHK, para pengusaha mikro harus gulung tikar, para pemberi jasa transportasi online dan ofline harus menahan derita karena tidak ada yang mengorder jasanya. Hal ini dikarenakan pemerintah membuat kebijakan stay et home atau PSBB untuk menghentikan rantai penyebaran virus covid-19 tersebut. Sehingga perlu adanya perhatian dari semua pihak, baik pemerintah maupun swasta terutama lembaga-lembaga sosial agar ambil bagian dalam penanganan masalah yang timbul sebab adanya pandemi covid-19 ini. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui bagaimana peran lembaga amil zakat terhadap penggunaan dana zakat pada korban covid-19 dalam perspektif maqashid syariah. Metode dalam penelitian ini adalah penelitian deskriptif analisis. Data yang digunakan adalah data sekunder dan teknik pengumpulan data adalah studi literatur. Hasil kajian menunjukan bahwa penggunaan dana zakat untuk penanganan covid-19 sudah sesuai dengan syariah dan maqashid syariah. Dimana dana zakat yang disalurkan pada masa pandemi covid-19 ini membuat para penerima manfaat menjadi tertolong. Dan dana zakat yang diberikan sangat besar manfaatnya dan membawa kemaslahatan bagi  korban yang terkena dampak dari pandemi covid-19, terutama dampak dari ekonomi, sehingga tujuan syariah menjadikan masyarakat yang terdampak covid bisa terjaga dari ke lima unsur dalam maqashid syariah.
Penerapan Pencatatan Akuntansi Keuangan Pada UKM Lokal Kota Tidore Kepulauan Berdasarkan Akuntansi Entitas Murdiansah S. A Karim; Jufri Togubu
Jurnal Mirai Management Vol 7, No 2 (2022)
Publisher : STIE AMKOP

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37531/mirai.v7i2.2046

Abstract

Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk melihat pelaku Usaha Kecil dan Menengah (UKM) lokal dalam menyajikan pelaporan keuangan sesuai dengan Standar Keuangan Akuntansi (SAK) entitas keuangan. Penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif yang secara langsung hakikat hubungan antara responden dengan penulis, lokasi penelitian berada di Kota Tidore Kepulauan. Sampelnya adalah pelaku Usaha Kecil dan Menengah (UKM) dengan menggunakan metode sampling qouta, teknik pengumpulan data menggunkan observasi dan wawancara. Analisis penelitian diantranya Reduksi data, Dispay data, Pemahaman, Interprestasi dan penafsiran dan mengambil kesimpulan dan verifikasi. Hasil penelitian yang didapatkan adalah bahwa Usaha Kecil dan Menengah (UKM) lokal Kota Tidore Kepulauan dalam pembuatan dan penyajian laporan belum terintegrasi standar entitas. Penyajian laporan keuangan Usaha Kecil dan Menengah (UKM) lokal masih sederhana yang dilakukan hanya pencatatan pemasukan dan pengeluaran yang dilakukan melalui penginputan kasir. Hal tersebut didapatkan karena pemahaman Usaha Kecil dan Menengah lokal menganai Standar Keuangan Akuntansi (SAK) entitas masih rendah, sehingga tidak dapat meningkatkan kinerja usaha pelaku Usaha Kecil dan Menengah (UKM) lokal. Kata kunci: UKM; Pelaporan Keuangan; SAK Entitas Keuangan
Peran Zakat dan Wakaf dalam Mewujudkan Keadilan Distributif: Optimalisasi Instrumen Ekonomi Islam untuk Kesejahteraan Sosial dan Ekonomi Karim, Murdiansah S.A; Kadir, Afifudin; Hidajat, Rachmat
Iqtisad: Journal of Islamic Economic and Civilization Vol. 1 No. 2 (2025): Iqtisad : Journal of Islamic Economic and Civilization (In Progress)
Publisher : PT. Student Rihlah Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61630/ijiec.v1i2.15

Abstract

This study is significant as zakat and waqf serve as strategic Islamic social finance instruments that support distributive justice and contribute to enhancing social and economic welfare in Indonesia. The methodology employed is library research with a descriptive qualitative approach. This qualitative approach emphasizes the exploration of meanings, concepts, characteristics, symbols, and descriptive analysis of phenomena by focusing on the quality of data. Meanwhile, waqf contributes to expanding access to education and healthcare services by establishing public facilities in disadvantaged areas. Nevertheless, the optimal utilization of zakat and waqf remains hindered by fragmented regulations, weak institutional coordination, and limited management transparency. The novelty of this study lies in highlighting the importance of integrating regulations and implementing accountable sharia-based accounting standards in the governance of zakat and waqf, along with strategies to enhance transparency and incentivize public participation. The policy implications suggest the need for regulatory reform and institutional strengthening to enable zakat and waqf to function effectively as pillars of sustainable social development in Indonesia.
Peran Pemerintah Daerah Dalam Mengontrol Harga Pangan Berdasarkan UU Pangan No. 18 Tahun 2012 Pasal 55: (Perspektif Ekonomi Islam) Karim, Murdiansah S. A.
Public Policy Jurnal Aplikasi Kebijakan Publik dan Bisnis
Publisher : Lembaga Penelitian & Pengabdian Masyarakat (LPPM) STIA Said Perintah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51135/PublicPolicy.v1.i2.p215-230

Abstract

The purpose of this research is to examine the role of local government, especially the city government of Tidore Islands, to stabilize food prices based on Food Law No. 18 of 2012 article 55 in the perspective of Islamic economics. This type of research is classified as qualitative research by presenting the direct relationship between the author and the respondent. In data collection techniques carried out include observation, interviews, and documentation, so that the authors conducted interviews with respondents including the Tidore City government and the tomato farmers of Gurabunga Village. In this study, the authors found that the role of regional government in managing food prices, local government not only controls one sector but the role of local government also controls the distribution of supply prices from farmers to the market without going through the collectors (middlemen).