Claim Missing Document
Check
Articles

Pemanfaatan Analisis Risiko Instrumen Keuangan Derivatif Pada Pasar Modal: Literatur Review Trisniyati; Dita Dwi Puspitasari; Yusni Kartika Cahyaningtyas; Endang Kartini Panggiarti
Musytari : Neraca Manajemen, Akuntansi, dan Ekonomi Vol. 2 No. 8 (2023): Musytari : Neraca Manajemen, Akuntansi, dan Ekonomi
Publisher : CV SWA Anugrah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.8734/musytari.v2i8.1336

Abstract

Perkembangan dan munculnya permasalahan pada pasar keuangan Indonesia yang berkaitan dengan derivatif diatur dalam perundang-undangan tentang Pasar Modal Indonesia. Pentingnya analisis risiko derivatif di pasar modal, investor yang tidak memahami atau mengabaikan risiko yang terkait dengan derivatif rentan terhadap kerugian finansial yang signifikan. Pada penelitian ini, kami menggunakan metode studi literatur yang merupakan serangkaian kegiatan pengumpulan data pustaka, membaca, dan mencatat juga mengelola bahan penelitian. Berdasarkan tinjauan literatur dari 5 jurnal yang telah meninjau diperoleh hasil analisis risiko terhadap instrumen keuangan derivatif di pasar modal menunjukkan bahwa instrumen tersebut memiliki beberapa risiko yang perlu diperhatikan oleh para pelaku pasar. Oleh karena itu, untuk mengelola risiko instrumen keuangan derivatif secara lebih efektif, penting untuk memiliki pemahaman mendalam mengenai risiko tersebut dan menerapkan pendekatan yang tepat.
PENERAPAN PSAK 65 DAN HUBUNGANNYA DENGAN PSAK 22 TENTANG KOMBINASI BISNIS PADA PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASI Refa Indriani; Khoirunisa Azahra; Afni Rahmania; Reza Aryantina; Endang Kartini Panggiarti
Musytari : Neraca Manajemen, Akuntansi, dan Ekonomi Vol. 2 No. 8 (2023): Musytari : Neraca Manajemen, Akuntansi, dan Ekonomi
Publisher : CV SWA Anugrah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.8734/musytari.v2i8.1342

Abstract

Strategi kombinasi bisnis memberikan peluang untuk menggabungkan sumber daya, keahlian, potensi pertumbuhan dari berbagai entitas, dan membuka jalan bagi transformasi yang signifikan sehingga tercapai efisiensi yang tinggi dalam suatu bisnis. Perusahaan yang melakukan kombinasi bisnis biasanya menggunakan sistem akuntansi yang terus menghasilkan laporan keuangan pada akhir periode akuntansi. International Financial Reporting Standards (IFRS) dan Generally Accepted Accounting Principles (GAAP) mengharuskan penyajian laporan keuangan konsolidasi yang disusun oleh induk perusahaan. Standar yang mengatur laporan keuangan konsolidasi terdapat pada PSAK 65 (revisi 2013). Selain itu, terdapat PSAK lain yang mengatur penyusunan Laporan Keuangan Konsolidasian yaitu PSAK 22 tentang Akuntansi Penggabungan Usaha. PSAK 65 membimbing perusahaan dalam mengenali dan mengukur aset, kewajiban, dan ekuitas yang diperoleh dari kombinasi bisnis, sementara PSAK 22 memberikan arahan khusus untuk situasi di mana entitas yang terlibat memiliki pengendalian bersama. Artikel ini menjelaskan tentang penerapan kedua PSAK tersebut dalam penyusunan Laporan Keuangan Konsolidasian.
ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MENDORONG PERUSAHAAN PT. ASTRA INTERNASIONAL TBK MEREVALUASI ASET TETAP TAHUN 2018-2022 Qurrota A’yunin; Syifa Hanin Khusnunnisa; Lintang Yulfiani; Endang Kartini Panggiarti
Musytari : Neraca Manajemen, Akuntansi, dan Ekonomi Vol. 2 No. 8 (2023): Musytari : Neraca Manajemen, Akuntansi, dan Ekonomi
Publisher : CV SWA Anugrah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.8734/musytari.v2i8.1343

Abstract

Keputusan untuk merevaluasi asset tetap merupakan Langkah yang perlu dipertimbangkan dengan matang atas berbagai faktor. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi faktor-faktor yang menjadi pertimbangan utama dalam proses pengambilan keputusan untuk merevaluasi asset. Metode penelitian yang digunakan peneliti yaitu dengan melibatkan studi literatur dan faktor-faktor kunci yang pada umumnya dipertimbangkan oleh organisasi dalam mengambil keputusan tersebut. Hasil penelitian menunjukkan bahwa factor-faktor yang mempengaruhi keputusan merevaluasi aset tetap yaitu leverage, arus kas operasi, dan ukuran Perusahaan. Penelitian ini memberikan pandangan yang komprehensf terhadap factor-faktor yang harus dipertimbangkan dalam keputusan untuk merevaluasi asset tetap, memberikan kontribusi pada pemahaman lebih lanjut tentang strategi pengelolaan aset tetap dan pengambilan keputusan yang efektif dalam lingkungan bisnis yang dinamis.
TANTANGAN DAN DAMPAK AKUISISI DAN MERGER BAGI PENINGKATAN KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN Arella Laticia Br Perangin Angin; Rona Khonsa Hanifah; Ayu Alfina Wijiyanti; Endang Kartini Panggiarti
Musytari : Neraca Manajemen, Akuntansi, dan Ekonomi Vol. 2 No. 8 (2023): Musytari : Neraca Manajemen, Akuntansi, dan Ekonomi
Publisher : CV SWA Anugrah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.8734/musytari.v2i8.1344

Abstract

Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengkaji proses akuisisi di perusahaan, yang dapat dilihat dari tantangan yang dihadapi perusahaan dan dampak bagi kinerja keuangan perusahaan itu sendiri. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode kualitatif yaitu literature review. Sumber data yang diperoleh yaitu merupakan data sekunder, dari penelitian – penelitian terdahulu dan sumber – sumber kepustakaan yang relevan. Dari penelitian yang dilakukan menghasilkan kesimpulan bahwa akuisisi merukapan strategi efektif yang dapat digunakan oleh perusahaan untuk meningkatkan nilai perusahaan. Dalam akuisisi perusahaan terdapat tantangan yang harus dihadapi perusahaan dan dampak bagi kinerja keuangan perusahaan.
Analisis Pembiayaan Murabahah dan Solusi Permasalahannya pada BMT Rizky Barokah Cabang Talun Magelang Siska Yulita; Endang Kartini Panggiarti
Jurnal Maps (Manajemen Perbankan Syariah) Vol. 4 No. 1 (2020)
Publisher : Masoem University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32627/maps.v4i1.126

Abstract

The murabahah finance is sell and buy transaction which is seller acknowledge selling price and buyer pay to the seller as much as the price plus margin that being approved. Sometimes on going murabahah finance promise found obstacles and resistance being faced bank or debtor party. There for, we want to study more deep about murabahah finance in BMT RIzky Barokah as a research object. The research aims to analysis of the operation of murabahah finance, analysis of murabahah operation in KSPPS BMT Rizky Barokah with Fatwa Dewan Syariah Nasional (DSN MUI), and analysis of member perception of KSPPS BMT Rizky Barokah about murabahah finance. This type of research is qualitative research with data analysis techniques, namely data reduction, data display, and conclusion drawing and verification. The result is found conclusion that is process of operationalization of murabahah finance in KSPPS BMT Rizky Barokah different based on object of goods in the murabahah promise. There is a goods that have facilitated by BMT is motor-bicycle but there is have another goods that proxies by another party for the procuration. The execution of murabahah finance promise in Rizky Barokah has appropriate to the commandment and requirement of murabahah and appropriate with fatwa provisions DSN-MUI No. 04/DSN-MUI/IV/2000 about murabahah finance.
Analisis Peran Otoritas Jasa Keuangan Dalam Melakukan Penanggulangan Terhadap Investasi Ilegal di Indonesia Reza Nur Hidayah; Panca Safira Amelia; Endang Kartini Panggiarti
Public Service and Governance Journal Vol. 4 No. 2 (2023): Juli: Public Service and Governance Journal
Publisher : Universitas 17 Agustus 1945 Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56444/psgj.v4i2.693

Abstract

This study aims to comprehend the methods used by Indonesia's Financial Services Authority to tackle illegal investments. This is due to the substantial quantity of illegal investments in Indonesia, which can have detrimental impacts on many parties, especially individuals who make these investments. This research employs a normative legal research methodology that takes a statutory approach. The primary and secondary legal materials used are primary legal materials in the form of laws and regulations, including those pertaining to the Supervision of the Financial Services Authority against Illegal Investments (UU No. 21 of 2011), and investment-related books and journals, including illegal and OJK investments. The study's findings demonstrate that the Financial Services Authority, as required by Law No. 21 of 2011 concerning the Financial Services Authority, has the authority to protect the public's legal rights through public education campaigns, provision of facilities for customer complaints, and handling of illegal investments through the revocation of business licenses or payment. and presented a court case. An Investment Alert Task Force, which was established by the Financial Services Authority, was tasked with monitoring investments in general and illegal investments in particular.
Implementasi PSAK 10 dalam Menyusun Laporan Keuangan (Transaksi Mata Uang Asing) Mia Nurmalia; Yunita Indah Saputri; Vanio Bagas Saputra; Dania Dwi Rinita; Endang Kartini Panggiarti
Jurnal Manajemen Kreatif dan Inovasi Vol. 2 No. 1 (2024): Januari : Jurnal Manajemen Kreatif dan Inovasi
Publisher : Lembaga Pengembangan Kinerja Dosen

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59581/jmki-widyakarya.v2i1.2190

Abstract

Accounting for foreign currency transactions is an important aspect in the scope of corporate finance, especially in the context of business globalization. PSAK 10 (Statement of Financial Accounting Standards) regulates this aspect and provides guidelines on how companies should account for transactions in foreign currencies as well as related financial reporting. This research explores the implementation of PSAK 10 in preparing financial reports, with a focus on foreign currency transactions. In PSAK 10, companies are directed to use the foreign currency exchange rate on the transaction date to measure transactions in foreign currency. In addition, significant changes in foreign currency exchange rates after the transaction date are also taken into account and recognized as exchange gain or loss. A deep understanding of the application of these provisions is crucial so that financial reports accurately reflect the company's financial position. Through literature research and analysis of accounting practices, this article investigates how companies effectively manage foreign currency risks and present relevant and reliable information in their financial reports. A comparison between the methods used by companies in implementing PSAK 10 and best practices in the industry is explained to provide a comprehensive picture. It is hoped that the results of this research will provide in-depth insight into the challenges, opportunities and best policies in dealing with foreign currency transactions based on PSAK 10. The practical implications of compliance with this standard, as well as the potential impact on corporate financial decisions, will also be reviewed. With a better understanding of foreign currency transaction accounting, companies are expected to improve the quality and credibility of their financial reports in an ever-expanding global market.
Analisis Dampak Akuisisi Pada PT XL Axiata Tbk Terhadap PT Axis Telkom Indonesia Imam Ari Fadhilah; Muhammad Rizki Mashuda; Tegas Sidiq Tri Pamungkas; Endang Kartini Panggiarti
Jurnal Manajemen Kreatif dan Inovasi Vol. 2 No. 1 (2024): Januari : Jurnal Manajemen Kreatif dan Inovasi
Publisher : Lembaga Pengembangan Kinerja Dosen

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59581/jmki-widyakarya.v2i1.2223

Abstract

Abstrac.This research investigates the impact of acquisitions on company financial performance. By analyzing financial data of a number of companies that have undergone acquisition process, this research aims to assess changes in key financial indicators such as net profit, revenue and cash flow. The research method for this research is a literature review to find information on financial reports and company performance. The impact caused by post-acquisition is that the company's financial performance has increased, especially profitability and activity. However, the aspects of liquidity and solvency did not experience significant changes. There were no negative changes in the company's financial performance. The findings of this research can provide insight into the effectiveness of merger and acquisition strategies in increasing or decreasing a company's financial performance. Managerial implications and recommendations for stakeholders will be discussed in the context of the results of this research.
TRANSPARANSI DAN AKUNTABILITAS PENGELOLAAN ZIS OLEH BAZNAS KOTA YOGYAKARTA DI MASA PANDEMI COVID-19: TRANSPARENCY AND ACCOUNTABILITY IN THE MANAGEMENT OF ZIS BY YOGYAKARTA CITY BAZNAS DURING THE COVID-19 PANDEMIC Roikhatul Jannah; Endang Kartini Panggiarti
Maro: Jurnal Ekonomi Syariah dan Bisnis Vol. 5 No. 1 (2022)
Publisher : Prodi Ekonomi Syariah Universitas Majalengka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31949/maro.v5i1.2325

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui akuntabilitas dan transparansi pengeloaan dana ZIS yangdisetorkan muzaki kepada BAZNAS Kota Yogyakarta di masa pandemi Covid-19 menggunakan PSAK 109 dan indikator transparansi serta akuntabilitas yang dikemukakan oleh Indri Yuliafitri (2016) sebagai alat untuk mengetahui kesesuaian akuntabilitas dan transparansi pengeloaan dana ZIS pada BAZNAS Kota Yogyakarta. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode penelitian kualitatif deskriptif dengan pendekatan fenomenologi. BAZNAS Kota Yogyakarta dalam mengelola dana ZIS sudah dilakukan secara transparasan dan akuntabel berdasarkan berbagai indikator.
Analisis Akuisisi PT. Indofood Sukses Makmur Terhadap PT. Indomarco Adi Prima Sebagai Distributor Makanan Olahan Ahya Amalia Lutfiana; Esti Rahmandani; Denada Rahmawati; Endang Kartini Panggiarti
Jurnal Ilmu Manajemen, Ekonomi dan Kewirausahaan Vol. 3 No. 3 (2023): NOVEMBER : JURNAL ILMU MANAJEMEN, EKONOMI DAN KEWIRAUSAHAAN
Publisher : Pusat Riset dan Inovasi Nasional

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55606/jimek.v3i3.2468

Abstract

The purpose of this research is to analyze the acquisition of PT. Indofood Sukses Makmur against PT. Indomarco Adi Prima. This research took PT. Indofood Sukses Makmur as a research object. The research method is literature and interview methods that explain or describe observational data without statistical tests. From the results of the analysis, PT. Indofood Sukses Makmur has a more efficient route for distributing its products to the market with the company PT. Indomarco Adi Prima is an important distributor with a network in almost all regions of Indonesia. Indonesian distributor Indofood Sakmur is an Indonesian Distributor of Indofood Makmur to the best market in Indonesia, Indonesia and Indonesia.
Co-Authors Abdul Mustaqim Afidya Nafi’aturrohmah Afni Rahmania Agustina Prativi Nugraheni Ahya Amalia Lutfiana Amalia Nessa Arlinda Amanda Yulia Damayanti Manda Amelia Finda Azzahra Angela Rike Marshanda Annisa Nur Afifah Aprilia Rizka R Arella Laticia Br Perangin Angin Ayu Alfina Wijiyanti Ayuk Yuliana Ayunda Putri Nilasari Azis Muslim Azzah Dzakiyah Baiq Ismiati Cicih Widianingsih Dania Dwi Rinita Denada Rahmawati Devi Novita Sari Devi Widiyawati Devita Permatasari Dewi Nur Aisyah Dhea Ayu P Dian Restu Aji Dika Nurita Dimas Raka Fatchurisna’in Dita Dwi Puspitasari Dyah Paramita Enriko Teja Sukmana Erna Kurniya Wati Erni Puji Astutik Esti Rahmandani Fadilla Alya Ramadhani Faesha Nabbal Farid Darmawan Faridatul Jazilah Fatimah, Ari Nurul Fermina Julian Ade Purwanto Fidiyatul Mas ‘Amah Gilang Satria A Hishna Barron Savero Imam Ari Fadhilah Isna Khoirinnisa Josin Sitinjak Karimah Khoirunisa Azahra Krisna Rizqi Adi Hibatullah Kusdianti Fatimah Lilis Lestyaningrum Lina Wati Lintang Yulfiani Lira Fadia Rahma Martania Dwi Hapsari Maulana Iqbal Pradana Mia Nurmalia Muh.Gibran Abdiel A Muhammad Rizki Mashuda Naeni Nangimah Naufal Luthfi Ramadhan Nurjanah Nuwun Priyono Panca Safira Amelia Qurrota A’yunin Rahma Putri Wijayanti Rania Wahyu Setyana Rayendra Ibnu Hawari Refa Indriani Restu Argarinjani Retnosari Reza Aryantina Reza Nur Hidayah Rohmatun Rohmatun Roikhatul Jannah Rona Khonsa Hanifah Rosiana Khafida Rosita Adjeng P Rosyta Pratiwi Salwa Qur'ani Silvia Rizqi Ardiani Siska Yulita Siti Afidatul Khotijah Suci Nasehati Sunaningsih Supanji Setyawan Suparyono Suparyono Suryatimur, Kartika Pradana Syahrul Malazia Syifa Hanin Khusnunnisa Tegas Sidiq Tri Pamungkas Trisniyati Umi Salamah Untsa Aprimelia Valent R Vanio Bagas Saputra Vanny Himmatul Amalia Vina Aprilia Putri Wahyu Anggi Pratama Yudha Arya Dwi Kusuma Yuli Kurniasih Yunita Indah Saputri Yusni Kartika Cahyaningtyas