This Author published in this journals
All Journal Flourishing Journal
Rangga Dwirian
Universitas Negeri Malang, Jl. Semarang No. 5 Malang, Jawa Timur, Indonesia

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Ego Transcendence pada Anggota Majelis Ta’lim As-Sakinah yang Telah Lanjut Usia Rangga Dwirian; Ike Dwiastuti
Flourishing Journal Vol. 1 No. 4 (2021)
Publisher : Universitas Negeri Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (199.227 KB) | DOI: 10.17977/um070v1i42021p310-314

Abstract

This study aims to determine how the Ego Transcendence in Majelis Ta'lim which has elderly. This study used qualitative methods to the type of phenomenological research. Means of collecting data in this research is to use the interview. Analysis using thematic analysis. Subjects in this study were mothers as much as 3 subjects which are members of the Majelis Ta'lim As Sakinah who have elderly. Each subject is elderly are 60 years to 62 years old. The results of this study to produce data that is in the Ego Transcendence development theory is the right thing experienced by the subjects in this study, and there are some activities which are a form of Ego Transcendence that is elderly. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana Ego Transcendence pada Majelis Ta’lim yang telah lajut usia. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan jenis penelitian Fenomenologis. Alat pengumpul data dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan wawancara. Teknik analisis data menggunakan analisis tematik. Subjek pada penelitian ini adalah ibu ibu sebanyak 3 subjek yang merupakan anggota Majelis Ta’lim As Sakinah yang telah Lanjut Usia. Masing-masing subjek merupakan Lanjut Usia yaitu 60 tahun hingga 62 tahun. Hasil dari penelitian ini menghasilkan data bahwa Ego Transcendence yang ada dalam teori perkembangan merupakan hal yang benar dialami oleh subjek dalam penelitian ini, dan juga terdapat beberapa kegiatan yang merupakan bentuk Ego Transcendence yang ada pada subjek Lanjut Usia.