Aisiah Apriliyanti
Universitas Mulawarman

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Mengukur Kelengkapan Physics Laboratory Equipment (PLE) yang Tersedia untuk Pembelajaran Fisika pada SMA Negeri di Samarinda Anissa Widya Wati; Aisiah Apriliyanti; Nurul Fitriyah Sulaeman
Jurnal Literasi Pendidikan Fisika (JLPF) Vol 4 No 1 (2023): April
Publisher : Program Studi Pendidikan Fisika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30872/jlpf.v4i1.1668

Abstract

Studi ini bertujuan untuk menyelidiki Peralatan Laboratorium Fisika (Physics Laboratory Equipment) yang tersedia untuk pembelajaran fisika i sekolah menengah atas di Samarinda serta sejauh mana penggunaan peralatan yang tersedia. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif. Sampel terdiri dari dua sekolah menengah atas negeri di Samarinda kota. Instrumen yang digunakan untuk pengumpulan data pada penelitian ini adalah wawancara, observasi dan checklist atau daftar periksa yang dirancang sendiri dengan tag "Checklist Peralatan Laboratorium Fisika" (PLEC). Hasil penelitian menunjukkan bahwa ketersediaan peralatan laboratorium fisika dinilai lengkap dan digunakan secara optimal di kedua sekolah yang diteliti. Sekolah A memiliki PLE yang dimanfaatkan secara maksimal dan memiliki nilai rata-rata kelengkapan tinggi, diikuti oleh Sekolah B dengan peralatan yang tersedia cukup dan kapasitas pemanfaatan yang cukup. Studi menyimpulkan bahwa laboratorium IPA dengan peralatan yang memadai dan pemanfaatan yang maksimal akan menunjang siswa untuk dapat lebih memahami suatu materi secara mendalam.