Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Pelatihan Pembuatan Laporan Keuangan Untuk Pondok Pesantren Raudlotul Qur’an Sesuai SAK ETAP Dan ISAK 35 Liafatra Nurlaily; Abdul Karim; Windasari Rachmawati
Journal of Community Service and Engagement Vol. 3 No. 3 (2023): June 2023
Publisher : CV. AGUSPATI RESEARCH INSTITUTA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.9999/jocosae.v3i3.173

Abstract

Laporan keuangan merupakan salah satu jenis laporan yang sudah semestinya dimiliki oleh semua instansi tak terkecuali untuk yayasan pondok pesantren. Guna meningkatkan tata kelola pondok pesantren yang baik, pemerintah memberikan imbauan kepada pondok pesantren untuk memiliki laporan keuangan yang sesuai dengan standar akuntansi keuangan yang berlaku di Indonesia yaitu SAK ETAP dan ISAK 35. Pada tahun 2018, Bank Indonesia dan Ikatan Akuntan Indonesia telah menerbitkan Pedoman Akuntansi Pesantren yang telah efektif per Mei tahun 2018. Namun, untuk bisa membuat laporan keuangan yang sesuai dengan standar dibutuhkan sumber daya yang memadai baik dari segi sumber daya manusia maupun IPTEK. Oleh karena itu, Universitas Semarang mengadakan kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) untuk memberikan pelatihan pembuatan laporan keuangan untuk Pondok Pesantren Raudlotul Qur’an Mangkang Semarang. Kegiatan ini dilakukan dengan memberikan ceramah berupa materi literasi keuangan pondok pesantren, memberikan pemahaman mengenai templat laporan keuangan yang sesuai dengan standar, dan memberikan pelatihan untuk menyusun laporan keuangan dengan menggunakan aplikasi Accountren. Hasilnya, pengurus pondok pesantren mulai menyadari pentingnya membuat laporan keuangan yang sesuai dengan standar, dapat mengimplementasikan penggunaan aplikasi accountren, dan memahami pengaruh transaksi-transaksi yang diinput ke dalam aplikasi terhadap laporan keuangan yang dihasilkan.
Penyusunan Sistem Informasi Akuntansi Nonlaba (Studi Kasus Pada Pondok Pesantren Raudlotul Qur’an) Liafatra Nurlaily; Ayu Nurafni Octavia; Ahmad Sahri Romadon
Kompak :Jurnal Ilmiah Komputerisasi Akuntansi Vol. 17 No. 1 (2024): Jurnal Ilmiah Komputer Akuntansi (KOMPAK)
Publisher : Universitas Sains dan Teknologi Komputer

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51903/kompak.v17i1.1602

Abstract

This research aims to determine the situation of financial recording and the information management system in the Raudlotul Qur'an Islamic boarding school, then produces a proposal for a financial information management system in the form of an accounting information system design by SAK ETAP and ISAK 35 which has been adapted to the conditions of the boarding school. A single case study approach was applied and carried out observations, interviews, literature studies, and documentation of the data. The research results obtained were that treasurers recorded using the single entry method, there was no clear division of duties and authority among the treasurers, financial recording and reporting were not carried out in an orderly and consistent manner. Therefore, the researcher proposes the division of duties and authority of the treasurer, a flow chart of receipts and disbursements, the evidence to be available for each transaction, proposed account and financial report formats. Key words: accounting information system, Islamic boarding school financial reports, SAK ETAP, ISAK 35, accountability.