This Author published in this journals
All Journal UG Journal
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PEMBUATAN GAME ANIMASI BEKELAN MENGGUNAKAN UNITY DAN C# BERBASIS ANDROID Fachrul Reza; Mufid Nilmada
UG Journal Vol 16, No 12 (2022)
Publisher : Universitas Gunadarma

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Permaian Bekelan adalah permainan tradisional yang sering dimainkan di beberapa wilayah di Indonesia. Permainan ini menggunakan Bekelan dan beberapa biji bekel. Pada beberapa wilayah tertentu aturan permainan ini memiliki perbedaan, namun inti permainan tetap sama. Kemajuan teknologi menginspirasi penulis untuk membuat permainan tradisional ini agar dapat dimainkan secara digital menggunakan perangkat android. Pembuatan game ini menggunakan metode GDLC (Game Development Life Cycle) yang terdiri dari 6 tahapan yaitu initiation, pre-production, production, testing, beta dan release. Game digital ini berhasil dibuat dengan hasil yang cukup memuaskan walaupun ada sedikit kekurangan. Penulis berharap dengan memainkan game ini pemain mendapatkan kesenangan ketika memainkannya.